News / Nasional
Selasa, 13 Februari 2024 | 17:23 WIB
Anies Baswedan dan Jusuf Kalla. (Suara.com/Rakha)

Lebih lanjut, JK menantang jika ada pihak yang menganggap film tersebut adalah fitnah maka harus berani menunjukkan bagian mana dari film tersebut yang dianggap fitnah.

“Semua orang menyatakan fitnah tapi coba tunjukkan di bagian mana fitnahnya karena semua ada datanya di film itu," tandas JK.

Load More