Suara.com - DPRD DKI Jakarta mengumumkan susunan pimpinan dewan untuk periode 2024-2029. Khoirudin dari fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dinyatakan bakal menjabat sebagai ketua.
Ketua sementara DPRD DKI, Achmad Yani mengatakan, PKS selaku pemilik jumlah kursi terbanyak di Parlemen Kebon Sirih memiliki hak untuk menjabat sebagai ketua. Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PKS telah menetapkan nama Khoirudin sebagai pimpinan.
"Sesuai usulan PKS, memutuskan saudara Khoirudin sebagai ketua DPRD DKI Jakarta," ujar Khoirudin dalam rapat paripurna DPRD DKI, Senin (23/9/2024).
Selanjutnya, Yani juga mengumumkan empat nama wakil ketua DPRD DKI. Ada empat fraksi yang masuk lima besar pemilik kursi terbanyak yang berhak untuk jabatan ini, yakni PDIP, Gerindra, NasDem, dan Golkar.
Dari PDIP, Ima Mahdiah ditunjuk sebagai wakil ketua DPRD DKI. Kemudian Rany Mauliani dari Gerindra, Wibi Andriano dari NasDem, dan Basri Baco dipilih Golkar
Meski sudah diumumkan, nama-nama pimpinan ini tak langsung menjabat. Mereka akan lebih dulu dilantik oleh pimpinan sementara DPRD DKI.
Namun, agenda pelantikan ini belum diketahui kapan akan dilaksanakan lantaran masih menunggu penyusunan tata tertib. Selain pimpinan, diumumkan juga susunan fraksi-fraksi.
Berikut merupakan susunan lengkap pimpinan DPRD DKI periode 2024-2029:
- Ketua: Khoirudin
 - Wakil Ketua:
Ima Mahdiah (PDIP)
Rani Mauliani (Gerindra)
Wibi Andrino (Nasdem)
Basri Baco (Golkar) 
Sementara itu, berikut merupakan struktur sembilan fraksi DPRD DKI 2024-2029:
PKS
- Penasehat: Khoirudin, Abdul Aziz, Achmad Yani, Abdurrahman Suhaimi
 - Ketua: Ismail
 - Wakil Ketua 1: Muhammad Thamrin
 - Wakil Ketua 2: M Subki
 - Sekretaris: M Taufik Zoekifli
 - Bendahara: Nasdiyanto
 - Wakil Bendahara 1: Zahrina Nurbaiti
 - Wakil Bendahara 2: Nabilah Aboe Bakar Alhabsyi
 - Anggota: Ade Suherman, Inad Luciawaty, Suhud Alynudin, M Hasan Abdilah, Sholikah, M Alfatih, Ghozi Zulazmi
 
PDIP
- Penasehat: Johnny Simanjuntak
 - Plt Ketua: Pantas Nainggolan
 - Wakil Ketua: Pandapotan Sinaga
 - Sekretaris: Dwi rio Sambodo
 - Wakil sekretaris: Brando Susanto
 - Bendahara: Chica Koeswoyo
 - Anggota: Yuke Yurike, Ima Mahdiah, Wa Ode Herlina, Lauw Siegvrida, Ida Mahmudah, Manuara Siahaan, Hardiyanto Kenneth, Agustina Hermanto Tina Toon, Hilda Kusuma Dewi
 
Gerindra
- Penasehat: Rany Mauliani, Adnan Taufiq, Inggard Joshua, Nurhasan, Wahyu Dewanto
 - Ketua: Setyoko
 - Wakil Ketua: Nurbakti
 - Sekretaris: Yudha Permana
 - Wakil Sekretaris: Rian Kurnia
 - Bendahara: Dian Pratama
 - Wakil Bendahara: Jamilah Abdul Gani
 - Anggota: Anggi Arando, Ali Hakim Lubis, Alief Bintang
 
Nasdem-PPP
- Penasehat: Wibi Andrino, Mohamad Ongen Sangaji
 - Ketua: Jupiter
 - Wakil Ketua: Nova Harivan Paloh
 - Sekretaris: Imamuddin
 - Bendahara: Raden Gusti Arief Yulifard
 - Anggota: Gias Kumari Putra, Muhammad Idris, Riano P Ahmad, Fatimah Tania Nadira Alatas, Matnoor Tindoan
 
Golkar
- Penasehat: Basri Baco
 - Ketua: Judistira Hermawan
 - Wakil Ketua 1: Ramly
 - Wakil Ketua 2: Sandi Wahab
 - Sekretaris: Andri Santosa
 - Bendahara: Dadiyono
 - Anggota: Dimaz Raditya, Alia Noorayu, Farah Savira, Syafi Fabio Djohan
 
PKB
Berita Terkait
- 
            
              Marak Coretan "Loser" hingga "Penipu" di Baliho RIDO, RK soal Aksi Vandalisme: Jangan Ada Pelanggar Aturan!
 - 
            
              RK Blusukan ke Cakung, Baliho RIDO di Pulo Gebang jadi Sasaran Aksi Vandalisme: Dicoret "Loser" hingga "Penipu"
 - 
            
              Akui APBD Jakarta Gede, RK Pede soal Janjinya Beri Dana Rp200 Juta per RT/RW: Di Bandung Saja Bisa
 - 
            
              Terjunkan Ratusan Kader, PKS Tegaskan Serius Hadapi Pilkada 2024: Tahun Ini Beda, Cukup Istimewa
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Bangunan Hijau Jadi Masa Depan Real Estate Indonesia: Apa Saja Keuntungannya?
 - 
            
              KPK Tangkap Gubernur Riau, PKB 'Gantung' Status Abdul Wahid: Dipecat atau Dibela?
 - 
            
              Sandiaga Uno Ajak Masyarakat Atasi Food Waste dengan Cara Sehat dan Bermakna
 - 
            
              Mensos Gus Ipul Tegaskan: Bansos Tunai Harus Utuh, Tak Ada Potongan atau Biaya Admin!
 - 
            
              Tenaga Ahli Gubernur Riau Serahkan Diri, KPK Periksa 10 Orang Terkait OTT
 - 
            
              Stop Impor Pakaian Bekas, Prabowo Perintahkan Menteri UMKM Cari Solusi bagi Pedagang Thrifting
 - 
            
              BPJS Ketenagakerjaan Perkuat Komitmen Pemerintah Dalam Program 10 Ribu Hunian Layak Bagi Pekerja
 - 
            
              PLN Resmikan Dua SPKLU Center Pertama di Jakarta untuk Dorong Ekosistem Kendaraan Listrik
 - 
            
              Koalisi Masyarakat Sipil Gugat UU TNI, Tolak Ekspansi Militer ke Ranah Sipil
 - 
            
              KPK Sita Uang Miliaran Rupiah dalam OTT Gubernur Riau Abdul Wahid