Suara.com - Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), menghadiri pelantikan sang adik Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas) sebagai Wakil Ketua MPR RI. Pelantikan ini bakal berlangsung di gedung parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (3/10/2024).
"Spesial menghadiri dan mengiringi doa dan support lahir batin," kata AHY.
AHY pun memberikan doanya kepada Ibas agar menjadi pemimpin yang amanah ketika menjabat sebagai Pimpinan MPR RI.
"Semoga menjadi pimpinan yang amanah," tuturnya.
Baginya menghadiri langsung acara pelantikan sang adik adalah hal yang selalu spesial.
"Selalu spesial," pungkasnya.
Sebelumnya, Rapat paripurna MPR RI akhirnya disepakati untuk digelar Kamis (3/10/2024) pagi. Dalam rapat juga disepakati nama kader Gerindra, Ahmad Muzani bakal dilantik sebagai Ketua MPR RI besok.
"Pada malam hari ini tanggal 2 Oktober 2024 rapat gabungan pimpinan MPR dari fraksi-fraksi kelompok DPD fraksi MPR dari Kelompok DPD yang dipimpin oleh pimpinan sidang sementara, telah menyepakati secara musyawarah mufakat bahwa calon ketua MPR yang telah disepakati dalam rapat gabungan ini, adalah calon yang diusulkan dari Fraksi Partai Gerindra, namanya adalah sahabat saya kolega saya di pimpinan MPR periode yang kemarin, namanya bapak H Ahmad Muzani," kata Ketua Fraksi PDIP MPR RI, Ahmad Basarah di Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (2/10/2024).
Nantinya, Muzani akan dilantik bersama 8 pimpinan MPR RI yang akan mendampingi. Mereka terdiri dari fraksi-fraksi partai dan satu unsur DPD RI.
Baca Juga: Sama-sama Naik Pesawat Jet Pribadi, Beda Nasib Kaesang Pangarep dengan Edhie Baskoro Yudhoyono
Berikut susunan Pimpinan MPR RI yang rencananya bakal dilantik hari ini;
Ketua MPR: Ahmad Muzani (Partai Gerindra)
Wakil Ketua MPR:
- Bambang Wuryanto (PDI-P)
- Kahar Muzakir (Partai Golkar)
- Lestari Moerdijat (Partai Nasdem)
- Rusdi Kirana (PKB)
- Hidayat Nur Wahid (PKS)
- Eddy Soeparno (PAN)
- Edhie Baskoro Yudhoyono (Partai Demokrat)
- Abcandra Supratman (unsur DPD).
Berita Terkait
-
TOK! MPR 'Bersihkan' Nama Soeharto Dari TAP MPR 11/1998 Soal KKN
-
Anggap Donald Trump Tak Layak, 111 Politisi Partai Republik Dukung Kamala Harris
-
Elon Musk Tuding Partai Demokrat Dorong Orang untuk Membunuh Donald Trump
-
Pendidikan Arie Kriting Vs Hasbil Mustaqim Lubis, Saling Perang Urat Syaraf di X
-
Sama-sama Naik Pesawat Jet Pribadi, Beda Nasib Kaesang Pangarep dengan Edhie Baskoro Yudhoyono
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
JPO 'Melayang' JIS-Ancol Bakal Jadi Ikon Baru Jakarta, Kapan Bisa Digunakan?
-
Pramono: WFH dan PJJ di Jakarta Hanya Saat Hujan Deras, Cerah Tetap Masuk Normal
-
Adu Cepat Lawan Maut: Basarnas Terjang 'Bubur Pasir' Cari Puluhan Korban Longsor Cisarua
-
"Saya Mohon Maaf," Ucapan Gibran di Tengah Duka Longsor Maut Bandung Barat
-
2 Polisi Gugur Terhimpit Truk Saat Bertugas Menuju Longsor Cisarua, Kapolri Beri Kenaikan Pangkat
-
Menko PMK Pratikno Soal Longsor Bandung Barat: SAR 24 Jam Cari 83 Korban Hilang
-
Banjir Jakarta: Pramono Sebut Sebagian Sudah Surut, BPBD Ungkap 14 RT Masih Terendam 80 Cm
-
Menteri Trenggono Ikut Presiden ke London dan Davos Sebelum Pingsan, Tapi Besok Sudah Ngantor
-
KPK Bongkar Skema Pemerasan Caperdes Pati, Bupati Sudewo Ditaksir Bisa Kantongi Rp50 Miliar
-
Kronologi Menteri Trenggono Pingsan di Upacara Duka, Suara Debam Bikin Riuh