Suara.com - Calon gubernur Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung, blusukan bertemu warga di Utan Kayu, Jakarta Timur, Kamis (31/10/2024).
Pantauan Suara.com, Pramono Anung tiba di lokasi kampanye sekira pukul 10.15 WIB. Politikus PDI Perjuangan itu langsung disambut oleh warga yang mayoritas emak-emak. Pramono juga diiringi oleh tarian Reog Ponorogo.
Emak-emak begitu antusias dalam menyambut Pramono yang saat itu mengenakan kaus berkerah berwarna hitam dengan cukin oranye di lehernya.
Pramono juga sempat menyalami emak-emak yang berada di lokasi. Saat dihampiri oleh mantan Sekretaris Kabinet era Presiden Joko Widodo ini, emak-emak pun kegirangan.
“Menang satu putaran pak,” celetuk salah satu emak, Kamis (31/10/2024).
“Amin. Doain ya bu,” sambung Pramono.
Sebelum blusukan, Pramono lebih dulu bertemu dengan para mantan caleg dari Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus di kediamannya.
Total ada 7 politisi dari 5 partai politik yang hadir bertemu dengan Pram. Mereka mengatakan jika kedatangannya untuk mendukung Pramono-Rano dalam Pilgub Jakarta, meski koalisi mereka mengusung Ridwan Kamil-Suswono.
Baca Juga: Sikapi Bodo Amat soal Spanduk RK Pakai Jersey Persib, Pramono: Itu Bukan Pendukung Saya
Berita Terkait
-
Minus Demokrat, 8 Politikus dari 6 Parpol KIM Plus Sambangi Rumah Pramono Anung Pagi-pagi, Ada Apa?
-
Pramono Bakal Bikin Jalur Roadbike Mengelilingi Bandara Soetta kalau Jadi Gubernur Jakarta
-
Potret Ridwan Kamil Sapa Warga di Pancoran
-
Pramono Janji Bakal Perpanjang IMB Kawasan Warisan Anies untuk Warga Tanah Merah: Kalau Perlu Diperkuat
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Perkuat Ekosistem Bisnis, BNI dan Anak Usaha Dorong Daya Saing UMKM di wondr JRF Expo
-
Dosen Merapat! Kemenag-LPDP Guyur Dana Riset Rp 2 Miliar, Ini Caranya
-
Lewat Bank Sampah, Warga Kini Terbiasa Daur Ulang Sampah di Sungai Cisadane
-
Tragis! Lexus Ringsek Tertimpa Pohon Tumbang di Pondok Indah, Pengemudi Tewas
-
Atap Arena Padel di Meruya Roboh Saat Final Kompetisi, Yura Yunita Pulang Lebih Awal
-
Hadiri Konferensi Damai di Vatikan, Menag Soroti Warisan Kemanusiaan Paus Fransiskus
-
Nyaris Jadi Korban! Nenek 66 Tahun Ceritakan Kengerian Saat Atap Arena Padel Ambruk di Depan Mata
-
PLN Hadirkan Terang di Klaten, Wujudkan Harapan Baru Warga di HLN ke-80
-
Geger KTT ASEAN: Prabowo Dipanggil Jokowi, TV Pemerintah Malaysia Langsung Minta Maaf
-
88 Tas Mewah Sandra Dewi Cuma Akal-akalan Harvey Moeis, Bukan Endorsement?