Suara.com - Baru-baru ini beredar video yang menunjukan bocah SD laki-laki yang membawa mobil pikap yang dipenuhi sekelompok bocah viral di media sosial.
Dalam video viral yang dibagikan akun Instagram @folkshitt, memperlihatkan perekam yang menghentikan mobil pickup berwarna hitam.
Hal yang membuat terkejut adalah sopir pikap yang mengendarai mobil tersebut ternyata bocah SD dengan ditemani dua temannya.
Tak hanya itu, nampak pada bak belakang juga dipenuhi segerombolan bocah SD baik pria ataupun wanita yang masih memakai seragam pramuka tampak santai duduk di belakang.
Unggahan itu pun sukses membuat geram sekaligus khawatir para netizen yang melihatnya. Mereka juga menyayangkan tidak ada yang mencegah hal tersebut.
"Itu banyak anak2, kalo kecelakaan hilang semua nyawa anak2 itu, ya Allah kenapa diizinkan dan dibiarkan," cuit @ay***ra.
"Knpaa ga dicegah hmm, malah diketawain," imbuh @ba***i_. "Min, lo tanya * ngak bahaya ta? * menurut lo, Min?," ungkap @he***ia.
"Disana banyak bocil masih bocil banget dipegangin motor sama ortunya. Apalagi mobil, hal biasa keknya," timpal @ak***an.
"Biasanya, bapaknya supir, anaknya cepat bisa bawa mobil, tapi tetap berbahaya ," kata akun @nu***an.
Baca Juga: Kamera HP Android Bikin Ariel Noah Dikira Parto, Samsung Tawarkan Galaxy S24 Ultra
Kontributor : Mira puspito
Berita Terkait
-
Kamera HP Android Bikin Ariel Noah Dikira Parto, Samsung Tawarkan Galaxy S24 Ultra
-
Viral Potret Ariel Noah Dicap Mirip Parto, Merek HP-nya Jadi Sorotan
-
Guru Honorer Pecah Tangis usai Lulus PNS, Dulu Belasan Tahun Digaji Cuma Ratusan Ribu
-
Zulhas Kunjungi Jokowi, Dokter Tifa Lontarkan Sindiran Telak: Takut?
-
Viral! Cara Mudah Bikin Video Transformasi Venom di TikTok Pakai AI
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Gus Yahya Bantah Mundur dari PBNU, Sebut Syuriyah Tidak Punya Kewenangan
-
Negosiasi Panas Krisis Iklim Kandas Gegara Kebakaran di Dapur COP30, Apa Penyebabnya?
-
KPK Tancap Gas Sidik Korupsi Bansos, Meski Rudi Tanoe Terus Ajukan Praperadilan
-
Malam Penganugerahan Pegadaian Media Awards 2025 Sukses Digelar, Ini Daftar Para Jawaranya
-
Sekjen PBNU Minta Pengurus Tenang di Tengah Isu Pelengseran Gus Yahya dari Kursi Ketua Umum
-
Kader Muda PDIP Ditantang Teladani Pahlawan: Berjuang Tanpa Tanya Jabatan
-
Kementerian PU Tingkatkan Kapasitas Petugas Pelayanan Publik
-
Bukan Cuma Guru Ngaji, Ketua Kelompok Pengajian di Jember Kini Dapat Uang Insentif
-
Siswa Mengadu soal Perundungan di Sekolah, Wagub Rano Karno Janji Usut Tuntas
-
Mendagri Harap Karang Taruna Jadi Motor Penggerak Perubahan Desa