Suara.com - Presiden ke-7 RI, Joko Widodo (Jokowi) baru saja menyambangi anak dan menantunya di Kota Medan, Sumatera Utara.
Momen Jokowi mengunjungi cucunya di Medan ini ia manfaatkan juga untuk berburu takjil menjelang berbuka puasa.
Dalam video yang diposting akun tiktok @bobbynasution_ memperlihatkan kebersamaan Jokowi dengan sang cucu Sedah Mirah Nasution.
Tak sendirian, Jokowi juga terlihat ditemani oleh Gubernur Sumatera Utara, Bobby Nasution yang tak lain ayah dari Sedah.
Seperti biasanya, kehadiran Jokowi ini selalu disambut baik oleh warga.
Bahkan, mereka rela berdesak-desakan demi melihat Jokowi dari dekat.
Warga yang berada di Lokasi terlihat berebut mengajak Jokowi untuk berswafoto.
Tak hanya berswafoto, warga juga berebut ingin bersalaman dengan Jokowi.
Bahkan, ada yang sampai berteriak histeris lantaran melihat kehadiran Jokowi di Jalan Dr Mansyur, depan Universitas Sumatera Utara tersebut.
Baca Juga: Ingin Jaga Jarak dari Prabowo? Analis Bongkar Alasan di Balik Aksi Jokowi Nonton Timnas di GBK
Melihat fenomena Jokowi yang masih terus dikerubungi warga dimana-mana ini membuat netizen merasa bahwa auranya sebagai presiden tetap menancap.
“aura presiden gak hilang" ,” tulis akun @theresia22.
“aura memang hebat,nie dmn pun dikerubuti para pecinta nya hny antri salaman sdh sngt² happy.,” sahut lainnya.
“kemanapun pergi tetap jd berlian,” ujar @Putu Diko.
“pak jokowi dmn2 dsambut senyum dan tawa,” sahut @femau.
Selain berburu takjil di depan Universitas Sumatera Utara, Jokowi juga mengajak ketiga cucunya dari pernikahan Bobby dan Kahiyang Ayu bermain ke mall.
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
"Saya Mohon Maaf," Ucapan Gibran di Tengah Duka Longsor Maut Bandung Barat
-
2 Polisi Gugur Terhimpit Truk Saat Bertugas Menuju Longsor Cisarua, Kapolri Beri Kenaikan Pangkat
-
Menko PMK Pratikno Soal Longsor Bandung Barat: SAR 24 Jam Cari 83 Korban Hilang
-
Banjir Jakarta: Pramono Sebut Sebagian Sudah Surut, BPBD Ungkap 14 RT Masih Terendam 80 Cm
-
Menteri Trenggono Ikut Presiden ke London dan Davos Sebelum Pingsan, Tapi Besok Sudah Ngantor
-
KPK Bongkar Skema Pemerasan Caperdes Pati, Bupati Sudewo Ditaksir Bisa Kantongi Rp50 Miliar
-
Kronologi Menteri Trenggono Pingsan di Upacara Duka, Suara Debam Bikin Riuh
-
Soal Sengketa Tanah Jimbaran, Ombudsman RI Sebut BPN Bali Patuhi Rekomendasi
-
Hasto Kristiyanto: Satyam Eva Jayate Adalah Benteng Moral PDIP Tegakkan Kebenaran
-
Oknum TNI AL Mabuk dan Aniaya Warga Talaud, Masyarakat Geram Hingga Kapal Rusak Parah