Suara.com - Di usia 83 tahun, Jusuf Kalla atau biasa disapa JK masih terlihat bugar, aktif, dan jauh dari kesan renta.
Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 Republik Indonesia ini merayakan ulang tahunnya pada 15 Mei 2025.
Dengan penuh semangat dan tetap menjalani berbagai aktivitas sosial kemanusiaan.
Dari memimpin Palang Merah Indonesia (PMI), aktif di Dewan Masjid Indonesia (DMI), hingga menghadiri kegiatan di dalam dan luar negeri—JK seolah tak pernah lelah.
Wartawan senior Rusman Madjulekka menulis pengamatannya.
"Tak banyak orang di usia kepala delapan yang masih segar dan terus bergerak seperti beliau."
Wajar bila banyak yang penasaran. Apa rahasia sehat JK?
Makan Enak, Tapi Terukur
Saat pertanyaan ini dilontarkan Rusman Madjulekka kepada juru bicara JK, Husain Abdullah, jawabannya sederhana.
Baca Juga: Review Film Athirah: Potret Sunyi Sosok Ibu di Balik Nama Besar Jusuf Kalla
“Tidak ada resep khusus,” katanya sambil tersenyum saat berbincang santai di sebuah kedai kopi kawasan Menteng, Jakarta.
Tidak ada pantangan makan, tidak ada diet ketat. JK bahkan masih sesekali menikmati makanan khas Makassar seperti coto Makassar, sop konro, dan sop saudara yang dikenal berbahan dasar daging dan jeroan.
Tentu saja, semuanya dalam porsi terbatas dan tidak dikonsumsi setiap hari.
“Paling sesekali saja. Mungkin sebulan sekali atau dua bulan sekali, biasanya bareng anak cucunya saat akhir pekan,” ungkap Uceng, sapaan akrab Husain Abdullah kepada Rusman.
Kuncinya bukan pada apa yang dimakan, tetapi berapa banyak dan seberapa sering. Semua dalam kendali, tanpa berlebihan.
Yang menarik, istri JK, Ibu Mufidah Kalla, masih berperan aktif di dapur rumah.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Akal Bulus Pasutri Polisi Gadungan: Pura-pura Istri Pendarahan, Mobil Sopir Online Lenyap
-
Geger Siswa SMPN 19 Tangsel Tewas Diduga Dibully, Mendikdasmen: Saya Akan Dalami Kasus Ini!
-
Operasi Langit di Cilacap: BNPB 'Halau' Hujan Demi Percepat Evakuasi Korban Longsor
-
Perjalanan Cinta Rugaiya Usman dan Wiranto
-
RUU KUHAP Dikebut Tanpa Suara Publik, Anggota Komisi III DPR Terancam Dilaporkan ke MKD
-
Viral Hewan Ragunan Kurus Diduga Dana Jatah Makan Ditilep, Publik Tuntut Audit
-
Kabar Duka! Istri Wiranto, Rugaiya Usman Meninggal Dunia di Bandung
-
Geger Bayi di Cipayung: Dibuang di Jurang, Ditemukan Hidup dalam Goodie Bag Saat Kerja Bakti
-
Tegas! Pramono Anung Larang Jajarannya Persulit Izin Pembangunan Rumah Ibadah di Jakarta
-
Pramono Bantah Isu Tarif LRT Rp160 Ribu: Jadi Saja Belum