Suara.com - Wali Kota Palembang, Ratu Dewa, kembali menjadi sorotan publik. Kali ini bukan karena kebijakan atau program pembangunan, melainkan aksinya yang melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke kantor Kelurahan Bukit Baru, Kecamatan Ilir Barat I, Palembang, Sumatera Selatan.
Sidak ini dilakukan secara spontan lantaran kantor kelurahan tersebut terletak tidak jauh dari kediaman pribadi Ratu Dewa.
Tanpa pengawalan atau pemberitahuan resmi sebelumnya, Ratu Dewa langsung menyambangi kantor tersebut pada Jumat sore pekan lalu.
Kedatangannya sontak mengejutkan para pegawai kelurahan. Dalam sebuah video yang diunggah di akun Instagram pribadinya, terlihat suasana panik saat para pegawai menyadari kehadiran orang nomor satu di Kota Palembang itu.
Seorang pegawai perempuan bahkan tertangkap kamera tengah berlari menuju ruangan tempat beberapa pegawai lain sedang berkumpul. Ia terlihat terburu-buru memberitahukan kedatangan sang wali kota.
Sesaat kemudian, para pegawai terlihat berusaha berbenah. Ada yang langsung memakai sepatu, ada juga yang dengan cepat merapikan meja kerja masing-masing.
Ratu Dewa pun langsung menanyakan jumlah total pegawai kepada Lurah Bukit Baru.
"Ada 11 (pegawai), enamnya (pegawai) mana?" tanya Ratu Dewa dengan nada heran.
Lurah setempat pun mencoba menjelaskan bahwa satu orang izin karena anggota keluarganya ada yang meninggal dunia. Mendengar penjelasan tersebut, Ratu Dewa mengangguk memahami.
Baca Juga: 3 Mahasiswa Pendemo Gibran Ditangkap Paspampres, Wali Kota Blitar: Saya Malu dan Kecewa Sekali
Namun ia tak puas sampai di situ. "Limanya lagi?" tanyanya lebih lanjut.
Sayangnya, tak ada jawaban memuaskan dari pegawai lain yang berada di lokasi.
Salah satu pegawai pun tampak tidak bisa menjelaskan lima rekannya soal keberadaannya. Dia pun segera meminta kepada pegawai lainnya menghubungi lima pegawai yang tidak berada di tempat.
Namun, dari hasil konfirmasi, ternyata kelima pegawai tersebut sudah meninggalkan kantor sebelum jam kerja resmi selesai tanpa alasan yang jelas.
"Iya izinnya apa. Ini kan nggak jelasnya," ujar Ratu Dewa.
Sikap tenang tapi tegas terus ditunjukkan oleh Wali Kota Palembang itu. Saat menegur sang lurah, ia menyampaikan kekesalannya dalam bahasa Palembang,.
Berita Terkait
-
3 Mahasiswa Pendemo Gibran Ditangkap Paspampres, Wali Kota Blitar: Saya Malu dan Kecewa Sekali
-
5 Fakta Soal Pernyataan Ronald Siahaan Atlet MMA yang Sindir Wali Kota Pematangsiantar
-
Banyak ASN Pemprov DKI 'Ngakalin' Imbauan Naik Angkutan Umum Tiap Rabu, Pramono Diminta Sidak
-
Wamenaker Sidak PT Artaboga, Diduga Tahan Ijazah Pekerjanya Hingga 5 Tahun
-
Asyik Joget di Hajatan, Panggung Roboh dan Puluhan Warga Terjatuh
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Hakim PN Palembang Raden Zaenal Arief Meninggal di Indekos, Kenapa?
-
MUI Tegaskan Domino Halal Selama Tanpa Unsur Perjudian
-
Korlantas Polri Gelar Operasi Zebra 2025 dari 17 November, Ini Tujuan Utamanya
-
Kahiyang Ayu Angkat Pesona Batik Sumut di Gebyar Kriya Nusantara dan Jogja ITTAF 2025
-
Gubernur Bobby Nasution Lepas Peserta GIXA North Sumatera 2025
-
Detik-detik Pencarian Korban Longsor Cilacap, BNPB Ingat Pesan Prabowo
-
Rosan Ungkap Pertemuan Raja Yordania Dengan Danantara, Ada Tawaran Tiga Proyek Investasi
-
Hasil Gelar Perkara Kasus Pelecehan Seksual di Internal Transjakarta, Terduga Pelaku Cuma Dimutasi?
-
Peluk Hangat Prabowo Lepas Kepulangan Raja Yordania dari Halim, Begini Momennya
-
Usai Ada Putusan MK, Prabowo Diminta Segera Tarik Polisi Aktif dari Jabatan Sipil