- Fenomena "Brave Pink" dan "Hero Green" tengah membanjiri linimasa media sosial.
- Tak sekadar tren, perubahan foto profil menjadi pink atau hijau kini menjadi kode senyap perlawanan
- Gerakan mengganti foto profil ini menunjukkan kekuatan aktivisme digital.
Suara.com - Linimasa media sosial Anda pasti sedang dibanjiri oleh gelombang warna pink dan hijau.
Ya, tren mengubah foto profil menjadi "Brave Pink" dan "Hero Green" kini telah menjadi fenomena masif, sebuah kode senyap yang menandakan solidaritas dan perlawanan digital.
Banyak yang bertanya, "Bagaimana cara membuatnya?" Ternyata, Anda tidak perlu jago Photoshop atau punya aplikasi desain yang rumit.
Berkat sebuah template yang viral, mengubah avatarmu menjadi simbol perjuangan kini bisa dilakukan dalam hitungan detik.
Berikut adalah panduan lengkap dan super mudah untuk ikut dalam gelombang perlawanan digital ini.
Langkah 1: Siapkan "Senjata Rahasia" Kamu
"Senjata rahasia" di balik tren ini adalah sebuah platform aplikasi bernama Lovable App.
Aplikasi inilah yang menyediakan template resmi dan paling mudah digunakan untuk menciptakan efek foto "Brave Pink" dan "Hero Green". Jadi, lupakan cara manual yang ribet, kita akan pakai cara cerdas!
Langkah 2: Kunjungi Link Resminya
Baca Juga: Selain Brave Pink & Resistance Blue, Ini Daftar Warna Simbol Perlawanan Rakyat Seluruh Dunia
Ini adalah langkah krusial. Jangan sampai salah link atau mengunduh aplikasi palsu.
Kamu bisa langsung mengunjungi template resminya melalui tautan yang sudah banyak beredar dan terverifikasi oleh berbagai sumber.
Biasanya, link ini akan mengarahkanmu langsung ke antarmuka untuk mengedit foto.
Langkah 3: Unggah Foto Terbaikmu
Setelah halaman template terbuka, kamu akan melihat tombol untuk mengunggah foto. Pilih foto terbaikmu!
Tips Pro: Gunakan foto close-up atau selfie dengan wajah yang terlihat jelas. Ini akan membuat efek filternya terlihat lebih dramatis dan pesanmu lebih tersampaikan.
Berita Terkait
-
Selain Brave Pink & Resistance Blue, Ini Daftar Warna Simbol Perlawanan Rakyat Seluruh Dunia
-
Asal-usul Warna Resistance Blue, Brave Pink, dan Hero Green Jadi Simbol Perlawanan Rakyat RI
-
Kode Baru Perlawanan Digital? Membedah Makna Resistance Blue, Brave Pink dan Hero Green yang Viral
-
Dari Anime Sampai Kue Lapis: Warna Brave Pink Simbolkan Kreativitas Perlawanan Warganet
-
Kode Palette Brave Pink Hero Green Resistance Blue: Warna Baru Perjuangan Rakyat
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
Terkini
-
Banjir Putus Akses ke Tanjung Priok, Polisi Izinkan dan Kawal Pemotor Masuk Tol
-
Banjir di Jalur Rel Semarang, Sejumlah Perjalanan Kereta Api dari Jakarta Dibatalkan dan Dialihkan
-
Meikarta Jadi Rusun Subsidi, KPK Buka Suara: Unit Kami Sita?
-
KPK Ungkap Eks Sekjen Kemnaker Diduga Tampung Uang Pemerasan TKA di Rekening Kerabat
-
Hujan Deras Rendam Jakarta Utara, 4 RT dan 18 Ruas Jalan Terendam Banjir
-
Dua Bulan Pascabanjir, Instalasi Farmasi RSUD Aceh Tamiang Mulai Pulih Bertahap
-
Banjir Rendam Tol Sedyatmo, Polisi Alihkan Arus Lalin Menuju Bandara Soekarno-Hatta
-
Titik Jatuh Pesawat ATR di Maros Ditemukan, TNI AU Kerahkan Pasukan Elite untuk Evakuasi
-
Intip Gaji Tenaga Ahli Dewan Pertahanan Nasional, Jabatan Baru Noe Letto dan Frank Hutapea
-
Adian Napitupulu Minta PT Antam Gerak Cepat Evakuasi Korban Asap Tambang Pongkor