Suara.com - Beberapa waktu lalu sempat heboh aki pemuda yang nekat memberhentikan truk yang melintas di jalan. Hal ini dilakukan hanya untuk konten semata.
Padahal aksi tersebut sudah memakan korban hingga tewas. Namun ternyata hal tersebut tidak membuat efek jera.
Nah, kali ini ada sebuah aksi yang mirip dengan memberhentikan truk di jalan. Hal ini dilakukan oleh beberapa bocil yang berada di jalan.
Aksi ini diabadikan dalam sebuah unggahan akun Instagram @kabarnegri dan viral di media sosial. Dalam tayangan video tersebut, terlihat sosok beberapa bocil yang joget-joget di tengah jalan.
Bahkan tak sedikit dari mereka justru tiduran di tengah jalan tersebut. Padahal lalu lintas kendaraan yang melintas di jalan tersebut cukup lumayan padat.
Menurut keterangan pengunggah, insiden ini dilakukan hanya untuk konten semata. Tren ini membuat publik hanya geleng-geleng kepala.
Peristiwa ini terjadi di jalan Jembatan Siak 4. Mereka tampak seperti tak merasa takut jika tertabrak kendaraan.
Justru mereka bahagia sambil tertawa ketika melakukan hal tersebut. Aksi ini pun menjadi sorotan publik dan tak sedikit yang berkomentar keberadaan orang tua dari bocil tersebut.
"Orang tuanya kemana ini," tulis @ilh***.
Baca Juga: Ridwan Kamil Ceritakan Wangi Jasad Eril Seperti Sayur Direbus dan Bau Mint
"Ini bocah orang tuanya pada kemana ya," beber @mas***.
"Kasihan orang tua mu tong. Mending lu pulang cuci kaki terus bobo," timpal @yay***.
"Masih belum cukup nyawa melayang sia-sia kemarin, konten kebodohan," celetuk @ry***.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
5 Rekomendasi Mobil Keluarga yang Bisa Buat Kondangan Ramai-ramai
-
Motor Listrik Polytron FOX 350 Resmi Meluncur, Mulai Rp 15 Jutaan
-
5 Mobil Bekas dengan Ground Clearance Tinggi, Cocok untuk Medan Berat
-
Hal Sepele yang Sering Diabaikan saat Memilih Mobil Bekas Sebagai Mobil Pertama
-
Fitur Keselamatan Mitsubishi Destinator yang Kantongi Lima Bintang di ASEAN NCAP 2025
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Lebih Murah dari Harga Nmax, Pilihan Sedan hingga MPV
-
Wuling Incar Segmen Mobil Keluarga Lewat Kehadiran Darion PHEV
-
7 Mobil Bekas untuk Anak Kuliah Budget Rp40 Jutaan, Sedan hingga City Car
-
5 Mobil Keluarga Bekas Harga di Bawah Rp80 Juta, Nyaman dan Muat Banyak
-
Harga CRF1100L Africa Twin Tembus Rp 647 Juta dengan Pilihan Warna Baru