Suara.com - Pelatih Timnas Basket Indonesia, Fictor Gideon Roring mengapresiasi kerja keras pemain naturalisasi Jamarr Andre Johnson di Asian Games 2018.
Fictor menyebut pebasket kelahiran Amerika Serikat itu telah memberikan 100 persen kemampuannya.
Namun demikian, Fictor merasa pemain Satria Muda Pertamina Jakarta itu bukanlah sosok yang benar-benar tepat bagi Timnas Indonesia.
"Saya sangat berterima kasih dengan Jamarr karena telah memberi 100 persen yang dia punya. Tapi saya kira kualitas dia jauh dari lawan-lawan kita," ujar Fictor di Wisma Kemenpora, Jakarta, Kamis (20/12/2018).
Menurut Ito, sapaan akrab Fictor Roring, kemampuan Jamarr Johnson memang cukup bagus jika dibandingkan dengan para pemain lokal Indonesia.
Tapi, secara fisik dirinya bukanlah pemain berbadan besar atau big man yang dibutuhkan Timnas Indonesia.
Indonesia sendiri sudah sejak lama membutuhkan pemain big man dengan kualitas yang bagus.
Sebab, secara natural, rata-rata fisik punggawa Merah-Putih tidak sebesar pemain asing.
"Status naturaliasi Jamarr itu kan bukan kebutuhan Timnas. Kualitas Jamarr jauh di bawah pemain naturalisasi lain. Jamarr itu posisinya small man, tapi kekurangan Timnas kita itu pemain tinggi," ujar pelatih yang musim ini juga menangani Pelita Jaya Basketball.
Baca Juga: Doohan: Pakai Motor Apapun Marquez Tetap Bisa Juara
Di Asian Games 2018, Jamarr Andre Johnson turut membantu Timnas Indonesia lolos ke babak delapan besar. Prestasi itu sesuai dengan target yang dicanangkan PERBASI, induk olahraga basket Indonesia.
Tag
Berita Terkait
-
Kabar Manis untuk John Herdman, Elkan Baggott Akhirnya Kembali Tampil di Level Senior
-
Komentar Pelatih Fortuna Sittard Usai Justin Hubner Jadi Pahlawan Tim
-
Persib Juara Paruh Musim, Teja Paku Alam Kirim Kode untuk Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Ditolak Tunisia, Patrick Kluivert Tak Laku Usai Dipecat dari Timnas Indonesia
-
John Herdman Kurang Fit, Kelelahan?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Popsivo Sapu Bersih Proliga 2026 di Pontianak dengan Kemenangan
-
4 Wakil Indonesia Siap Berlaga di India Open 2026, Jonatan Christie hingga Sabar/Reza
-
Performa Menanjak, Dua Pasangan Ganda Putri Ini Masuk Proyeksi Asian Games 2026
-
PBSI Resmi Kembali Rombak Ganda Putri, Apriyani Rahayu dan Siti Fadia Dipisah
-
Kejuaraan Beregu Asia 2026: Indonesia Satu Grup dengan Malaysia
-
Datangkan Pemain Jempolan, Kesatria Bengawan Solo Pasang Target Tinggi di IBL 2026
-
Avan Seputra Ingin Bawa Pengalaman Juara di Kesatria Bengawan Solo
-
Presiden Pelita Jaya Jakarta Ungkap Wacana Pembangunan Stadion Sendiri
-
Atlet Lari Indonesia akan TC ke Kenya sebagai Persiapan Asian Games 2026
-
Martina Ayu Pratiwi Diguyur Bonus Rp3,4 Miliar usai Raih 7 Medali SEA Games, Jumlah Terbanyak