Suara.com - Pebulutangkis kawakan Malaysia, Lee Chong Wei batal mengikuti ajang Malaysia Open 2019 bulan depan. Keputusan ini membuat impiannya berlaga pada Olimpiade 2020 Tokyo dalam bahaya.
Lee Chong Wei sejatinya telah dinyatakan sehat setelah menderita kanker hidung. Namun, tim dokter menyarankannya untuk tetap istirahat untuk menghindari stres demi memulihkan tubuhnya.
"Demi mencegah badannya berada di bawah stres yang tidak perlu, Chong Wei disarankan untuk menarik diri dari Malaysia Open mendatang," demikian disampaikan oleh Asosiasi Bulutangkis Malaysia (BAM) di akun Twitter resminya, Selasa (19/3/2019).
"Kami juga mendesak semua orang untuk memberi dia ruang dan waktu yang diperlukan untuk pemulihannya."
Peraih tiga medali perak Olimpiade itu telah absen sejak Juli tahun lalu setelah didiagnosis menderita kanker hidung stadium awal.
Mantan pebulutangkis nomor satu dunia itu menjalani program tindakan yang ketat di Taiwan.
Namun demikian, dia enggan pensiun dan telah mulai berlatih pada Januari lalu.
Lee Chong Wei merupakan juara bertahan Malaysia Open dan telah 12 kali menjuarai turnamen tersebut.
Baca Juga: Eks Bos Sarankan Manny Pacquiao Jangan Lawan Errol Spence, Ini Alasannya
Lee Chong Wei butuh menaikkan kembali peringkatnya yang kini terperosok di urutan ke-41 dunia, demi mengejar ambisinya meraih tiket ke Olimpiade 2020 Tokyo.
Tag
Berita Terkait
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
Hadapi Anak Asuh Herry IP Lagi, Sabar/Reza Tetap Waspada Meski Unggul Rekor Pertemuan
-
Jadwal Malaysia Open 2026: Lima Wakil Indonesia Siap Tempur, Sabar/Reza Jumpa Anak Asuh Herry IP
-
Malaysia Open 2026: Revans dari Tan/Thinaah, Ana/Trias ke Perempat Final
-
Putri Kusuma Wardani Targetkan Konsistensi Permainan Sepanjang 2026
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Popsivo Sapu Bersih Proliga 2026 di Pontianak dengan Kemenangan
-
4 Wakil Indonesia Siap Berlaga di India Open 2026, Jonatan Christie hingga Sabar/Reza
-
Performa Menanjak, Dua Pasangan Ganda Putri Ini Masuk Proyeksi Asian Games 2026
-
PBSI Resmi Kembali Rombak Ganda Putri, Apriyani Rahayu dan Siti Fadia Dipisah
-
Kejuaraan Beregu Asia 2026: Indonesia Satu Grup dengan Malaysia
-
Datangkan Pemain Jempolan, Kesatria Bengawan Solo Pasang Target Tinggi di IBL 2026
-
Avan Seputra Ingin Bawa Pengalaman Juara di Kesatria Bengawan Solo
-
Presiden Pelita Jaya Jakarta Ungkap Wacana Pembangunan Stadion Sendiri
-
Atlet Lari Indonesia akan TC ke Kenya sebagai Persiapan Asian Games 2026
-
Martina Ayu Pratiwi Diguyur Bonus Rp3,4 Miliar usai Raih 7 Medali SEA Games, Jumlah Terbanyak