Suara.com - Pasangan ganda campuran Indonesia, Hafiz Faizal / Serena Kani harus tersingkir di babak 32 besar Indonesia Open 2022 setelah kalah dari pasangan Malaysia, Soong Joo Ven / Goh Liu Ying, Selasa (14/6/2022).
Bermain di Istora Senayan, Jakarta, Hafiz / Serena kalah dalam dua gim langsung dengan skor 13-21, 20-22.
Di gim pertama, Soong / Goh bisa dibilang menang mudah. Hafiz / Serena dibuat keteteran, dibuktikan dengan skor akhir 13-21.
Hafiz / Serena mulai tertinggal setelah skor 6-6. Setelah itu, pasangan Malaysia jauh meninggalkan Indonesia.
Di gim kedua, Hafiz / Serena sejatinya bisa memberikan perlawanan. Sayangnya, pada akhirnya pasangan Indonesia kalah 20-22.
Di nomor ganda putra, Leo Rolly Carnando / Daniel Marthin berhasil menundukkan pasangan Prancis, Fabien Delue / William Villeger dua gim langsung; 21-16, 21-17.
Di gim pertama, Leo / Daniel sukses membungkam Delrue / Villeger dengan selisih cukup jauh. Pasangan Prancis itu dibuat kerepotan dengan serangan wakil Indonesia hingga skor di gim pertama 21-16.
Untuk set kedua, Leo / Daniel sempat kerepotan. Pasangan Prancis beberapa kali membuat kerepotan Leo / Daniel.
Namun, Leo / Daniel akhirnya berhasil menunjukkan permainan terbaiknya. Alhasil, Leo / Daniel memenangi gim kedua 21-17.
Baca Juga: Cara Anthony Ginting Terhindar dari Keracunan Makanan seperti Atlet Malaysia
Adapun di babak kedua Indonesia Open 2022, Leo / Daniel akan bersua pasangan Denmark, Kim Astrup Sorensen / Anders Skaarup Rasmussen pada Rabu (15/6/2022).
Tag
Berita Terkait
-
Leo/Bagas Bersua Fajar/Fikri di Babak 16 Besar Indonesia Masters 2026
-
Daftar 21 Wakil Merah-Putih di Indonesia Masters 2026, Ada Pasangan Multinasional
-
9 Turnamen Bulu Tangkis Internasional yang Digelar di Indonesia pada 2026
-
Australian Open 2025: Anthony Ginting hingga Bagas/Leo Dipastikan Absen
-
Lagi-Lagi Kandas, Rapor Merah Leo/Bagas yang Makin Disorot Badminton Lovers
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Hasil dan Klasemen Terbaru Proliga 2026 Usai Jakarta Livin Mandiri Tekuk Popsivo Polwan 3-1
-
Jadwal dan Link Streaming Proliga 2026 Hari Ini Minggu 25 Januari 2026: LavAni vs Samator
-
Jadwal dan Link Live Streaming Final Indonesia Masters 2026 Sore Ini
-
ASEAN Para Games 2025: Indonesia Sudah Dapatkan 102 Emas, Masih Akan Bertambah Lagi
-
Hasil Proliga 2026 Putra: Juara Bertahan Kembali Tersungkur, Garuda Jaya Menang Dramatis 3-2
-
Kontingen Indonesia Soroti Adanya Pelanggaran Regulasi di ASEAN Para Games 2025
-
Target 5 Emas Terpenuhi, Indonesia Bidik Juara Umum Para Bulu Tangkis di ASEAN Para Games 2025
-
Proliga 2026 Putri Memanas! Berikut Klasemen dan Daftar Top SKor Terbaru
-
Arah Angin Gagalkan Langkah Jafar/Felisha ke Final Indonesia Masters 2026
-
Kisah Inspiratif Eliana: Dari Buruh Cuci Kini Raih Emas ASEAN Para Games 2025