Suara.com - Ingin Investasi Rumah? Ini Tips untuk Pemula
Properti sejak lama dijadikan instrumen investasi yang menjanjikan, jika dibandingkan dengan investasi emas, obligasi maupun saham, properti dianggap lebih aman dan menguntungkan.
Menurut Mart Polman, Managing Director Lamudi.co.id, salah satu jenis properti yang banyak diinvestasikan adalah rumah, hal ini disebabkan karena hunian jenis ini dianggap masih populer bagi masyarakat Indonesia.
"Para investor biasanya mencari keuntungan dengan cara menjual kembali rumah atau disewakan," kata Mart.
Nah, bagi Anda yang berencana untuk investasi rumah, berikut adalah beberapa tips sederhana investasi rumah untuk pemula dari portal properti Lamudi.co.id.
Lokasi
Lokasi adalah kunci keberhasilan dari investasi rumah. Jadi carilah rumah yang berada di lokasi yang strategis.
Pilihlah lokasi rumah sesuai dengan target pembeli atau penyewa Anda.
Jika Anda menargetkan calon penyewa dari kalangan mahasiswa misalnya, Anda bisa mencari rumah dekat dengan universitas, jika menargetkan penyewa dari karyawan
Periksa Kondisi Rumah
Agar cepat laku terjual, ada baiknya jika Anda juga mengecek kondisi rumah.
Ini sangat penting untuk diperhatikan, karena tidak ada pembeli yang ingin membeli rumah dengan keadaan rusak bukan?
Baca Juga: Ingin Membeli Rumah Subsidi? Baca Ini Dulu
Faktor Keamanan
Jangan lupa untuk memperhatikan faktor keamanan, karena akan mempengaruhi minat membeli dari konsumen.
Untuk itu sebaiknya jangan membeli rumah di lokasi yang rawan akan kejahatan.
Legalitas Rumah
Jangan terburu nafsu melihat keindahan rumah. Pastikan juga kelengkapan surat-suratnya.
Ini sangat penting untuk diperhatikan agar di kemudian hari tidak muncul sengketa.
Cari Informasi Pendukung
Carilah informasi sebanyak-banyaknya mengenai lokasi rumah.
Apakah ada proyek pemerintah dalam daerah tersebut? Seperti akan dibangun sutet dan jalan layang. Karena hal itu pasti mengganggu proses investasi Anda.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
Terkini
-
Tensi Iran Mereda, Harga Minyak Dunia Anjlok Lebih dari 2 Persen di Pasar Asia
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Transaksi Syariah Card Melonjak 48 Persen, Sektor Retail dan Marketplace Jadi Andalan
-
Panduan Cara Ganti Kartu Debit ATM BRI, BNI, dan Mandiri Kedaluwarsa
-
Biaya Perpanjang Pajak Motor Online, Udpate Tahun 2026
-
Harga Emas dan Perak Cetak Rekor Tertinggi Berturut-turut, Catat Sejarah Baru
-
Rupiah Masih Menguat, Dolar AS Lesu ke Level Rp16.862
-
Harga Emas di Pegadaian Naik Lagi! Kompak Meroket Berturut-turut
-
Emas Antam Terus Meroket, Harganya Kini Rp 2.675.000/Gram
-
IHSG Masih Betah di Level 9.000 pada Awal Perdagangan Jelang Libur Panjang