Suara.com - Direktur Utama PT Asabri (Persero) Sonny Widjaja menggandeng kepolisian menagih utang investasi Heru Hidayat dan Benny Tjokrosaputro. Menurut Sonny, utang investasi kedua pihak tersebut mencapai Rp 11,4 triliun.
Utang tersebut, terdiri dari Rp 5,8 triliun dari Heru Hidayat, sisanya Rp 5,6 triliun berasal dari Benny Tjokrosaputro.
"Kami juga memberdayakan Kepolisian untuk bisa menagih. Kami tidak punya kewenangan untuk menarik asetnya atau menyita asetnya," ujar Sonny dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Komisi VI di Komplek Parlemen, Jakarta pada Rabu (19/2/2020).
Dalam hal ini, Sonny mengaku telah mendapatkan kepastian dari kedua pihak tersebut terkait pengembalian utang investasi. Setelah kedua pihak menandatangani surat komitmen pembayaran utang investasi.
"Kami sudah melapor ke Kementerian Pertahanan, ke Polri yang terjadi ini, sehingga beliau-beliau berkenan membantu pemulihan dua orang ini," ucapnya.
Sonny menambahkan, pihaknya juga telah meminta para manajer investasi agar bisa ikut bertanggung jawab memperbaiki portofolio investasi perseroan.
"Ada 24 manajer investasi yang kami panggul sampai baru ini baru 12. Kami akan melanjutkan pemanggilan agar mereka ikut bertanggung jawab untuk memperbaiki portofolio," pungkas dia.
Berita Terkait
-
Cara Sandiaga Uno Kembalikan Kondisi Keuangan Jiwasraya dan Asabri
-
Erick Thohir Copot Dua Direksi Asabri, Istana: Jokowi Tak Perlu Tahu
-
Erick Thohir Rombak Dua Direksi Asabri
-
Digertak Dirut Asabri, Benny Tjokro Akan Kembalikan Uang Rp 10,9 Triliun
-
Usut Dugaan Korupsi Asabri, Kapolri Idham Tunggu Hasil Audit BPK
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
Terkini
-
Bankir Ini Nilai Penggunaan AI Jadi Masa Depan Industri Keuangan
-
Operasional KRL Sampai Jam Berapa di Malam Tahun Baru? Simak Jadwalnya
-
Aguan dan Salim Mau Ciptakan Kawasan Bisnis Tepi Laut
-
Meski Banyak Tekanan Pasar Properti Tetap Tumbuh, Didukung Kebijakan Pemerintah
-
OJK: Minat Investor Asing ke Sektor Perbankan Masih Tinggi, Ini Faktornya
-
APINDO Ingatkan Pemerintah Tak Ulangi Kekacauan Penetapan UMP Tahun Lalu: Harus Pakai Formula!
-
Harga Emas Kompak Naik! Cek Rincian Terbaru Logam Mulia di Pegadaian Hari Ini
-
Riset: 77 Persen UMKM Masih Lakukan Pencatatan Keuangan Secara Manual
-
Gaji Petani Kakao Indonesia Bisa Tembus Rp 10 Juta per Bulan, Ini Rahasianya
-
Premini: Akun Keuangan Digital Terverifikasi untuk Remaja 13 - 17 Tahun Hasil Inovasi DANA