Suara.com - Sektor kesehatan ternyata mampu pulih lebih cepat dari wabah COVID-19, hal ini ditandai dengan kinerja salah satu rumah sakit terkemuka di Indonesia, PT Mitra Keluarga Karyasehat Tbk (MIKA) yang mencatat kinerja positif sepanjang tahun 2021.
Untuk informas, kinerja bertumbuh positif dalam sembilan bulan pertama tahun 2021. Laba bersih RS Mitra Keluarga melonjak hingga 68,01% dari Rp525,44 miliar pada September 2020 menjadi Rp882,77 miliar pada September 2021.
Berdasarkan data dari perusahaan, laba itu didapat dari kenaikan pendapatan rumah sakit itu. Untung RS milik keluarga Boenjamin Setiawan ini tumbuh 46,98% dari Rp2,32 triliun pada Q320 menjadi Rp3,41 triliun pada Q321.
Pemasukan dari rawat inap jadi penyumbang terbesar, nilainya naik dari Rp1,50 triliun pada September 2020 menjadi Rp2,24 triliun pada September 2021.
Selain itu, pendapatan dari segmen rawat jalan juga mengalami peningkatan dari Rp814,20 miliar menjadi Rp1,17 triliun.
Selain pendapatan yang bertumbuh, performa laba RS Mitra Keluarga juga ditopang oleh pemangkasan beban operasi dari sebelumnnya Rp4,55 miliar pada kuartal ketiga 2020 menjadi Rp699,15 juta pada kuartal ketiga 2021.
Bersamaan dengan itu, RS Mitra Keluarga mencatatkan kenaikan beban usaha dan beban keuangan masing-masing Rp555,23 miliar dan Rp9,15 miliar.
Nilai aset RS Mitra Keluarga tercatat naik dari Rp6,37 triliun per Desember 2020 menjadi Rp6,70 triliun per September 2021.
Berita Terkait
-
Hukum Jual Beli Saham Menurut Agama Islam: Wajib Memenuhi Syarat Ini
-
Jelang Data Inflasi, IHSG Dibuka Naik ke Level 6.618
-
Komisi XI DPR RI Soal PCR: Jangan Sampai Menyulitkan Rakyat
-
Artis Ramai-ramai Bagi Saham di Momen Perayaan Hari Sumpah Pemuda
-
Meski Ada Tapering Off The Fed, Pasar Modal Diramal Tetap Tumbuh
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Pemerintah Akan Tata Ulang Legalitas IKN Setelah MK Batalkan HGU 190 Tahun
-
BI Serap Rp290 Miliar dari Lelang Obligasi PT Sarana Multigriya Finansial, Apa Untungnya?
-
Pemerintah Optimistis Negosiasi Tarif dengan AS Rampung Sebelum 2025 Berakhir
-
Mendag Temukan Harga Cabai Naik Jelang Nataru
-
Bos Djarum Victor Hartono Terseret Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty, Purbaya: Bukan Zaman Sekarang!
-
Intip Gaji dan Tunjangan Ken Dwijugiasteadi, Eks Dirjen Pajak
-
Kejagung Ungkap Status Victor Hartono, Anak Orang Terkaya Indonesia yang Dicekal dalam Kasus Korupsi
-
Mulai Malam Ini Pemerintah Resmi Kasih Diskon Tiket Kereta hingga Pesawat Besar-besaran
-
Pertamina Mulai Bersiap Produksi Massal Avtur dari Minyak Jelantah
-
Soal Kenaikan Gaji ASN di 2026, Kemenkeu: Belum Ada Keputusan Apapun!