Suara.com - Bergelut di dunia profesional selama bertahun-tahun namun tak kunjung naik jabatan? Barangkali lowongan kerja (lowker) Bukalapak untuk posisi manager ini patut dicoba.
Siapa tahu dengan skill yang sudah dibangun bertahun-tahun, posisi ini cocok untukmu. Berikut lowker Bukalapak posisi manager yang dibuka dan bertempat di Jakarta seperti dilansir dari https://careers.bukalapak.com/jobs
1. Business Development Manager, BukaAuto
Tanggung Jawab
1. Meriset peluang bisnis baru di bidang otomotif dan menciptakan strategi yang efektif untuk meningkatkan pendapatan.
2. Bertanggung jawab untuk menentukan target Objective Key Results (OKR) untuk kategori otomotif berdasarkan roadmap produk BukaAuto.
3. Memimpin dan mengelola tim untuk mencapai target yang telah ditentukan dan berkolaborasi dengan divisi/fungsi lain sesuai kebutuhan.
4. Mengakuisisi mitra strategis baru di industri otomotif dan perusahaan multifinance untuk membangun hubungan bisnis yang tahan lama dan saling menguntungkan.
Syarat
Baca Juga: Perusahaan Ini Buka Loker untuk Posisi Kasir di Bontang, Catat Syarat dan Kapan Berkas Dikumpul
1. Gelar sarjana dalam Manajemen, Administrasi Bisnis, Pemasaran, atau bidang terkait lainnya dari universitas terkemuka.
2. Lebih dari 3 tahun pengalaman kerja gabungan di industri otomotif dan perusahaan e-commerce.
3. Rekam jejak yang terbukti dalam perencanaan dan pelaksanaan strategi pengembangan bisnis untuk kategori otomotif.
4. Pengalaman manajerial dan kepemimpinan sebelumnya.
5. Keterampilan komunikasi, negosiasi, dan manajemen hubungan yang kuat.
2. Fintech Manager
Berita Terkait
-
Terjerat Pinjol, Pria di Purwakarta Jadi Penipu Dengan Modus Bisa Masukan Kerja
-
Dibuka! Lowongan PKWT Bank Indonesia, Simak Syarat dan Posisinya
-
Untuk Warga Bontang, BCM Buka Loker Butuh 10 Karyawan di Gerai Happy Time
-
Seleksi PPPK Untuk Guru 2022 Sudah Dibuka, Ini Syarat dan Cara Melamar via Akun SSCASN
-
Untuk Warga Bontang, 2 Pabrik Industri Ini Buka Loker, Butuh Puluhan Orang
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Menkeu Purbaya Mau Hilangkan Pihak Asing di Coretax, Pilih Hacker Indonesia
-
BPJS Watch Ungkap Dugaan Anggota Partai Diloloskan di Seleksi Calon Direksi dan Dewas BPJS
-
Proses Bermasalah, BPJS Watch Duga Ada Intervensi DPR di Seleksi Dewas dan Direksi BPJS 20262031
-
Belanja Mainan Hemat! Diskon 90% di Kidz Station Kraziest Sale, Bayar Pakai BRI Makin Untung
-
Literasi Keuangan dengan Cara Baru Biar Makin Melek Finansial
-
Bahlil: Hilirisasi Harus Berkeadilan, Daerah Wajib Dapat Porsi Ekonomi Besar
-
Menkeu Purbaya Akhirnya Ungkap Biang Kerok Masalah Coretax, Janji Selesai Awal 2026
-
Setahun Berjalan, Hilirisasi Kementerian ESDM Dorong Terciptanya 276 Ribu Lapangan Kerja Baru
-
Bahlil Dorong Hilirisasi Berkeadilan: Daerah Harus Nikmati Manfaat Ekonomi Lebih Besar
-
ESDM Perkuat Program PLTSa, Biogas, dan Biomassa Demi Wujudkan Transisi Energi Hijau untuk Rakyat