Hary Tanoe (Instagram/@hary.tanoesoedibjo)
Selain perusahaan media, Hary Tanoe juga punya kekayaan di PT Arthaco Prima Energy yang diakuisisi PT MNC Energy Investments Tbk. Perusahaan ini menemukan cadangan 20,59 juta MT batu bara.
Jika berpatokan pada harga batubara HBA, kegiatan penambangan ini akan menghasilkan untung sebesar 56,6 Juta Dollar Amerika. Pertambangan ini merupakan hasil akuisisi PT Bhakti Coal Resources (BCR) di Musi Banyuasin, Sumatera Selatan
3. Hotel Mewah Tersebar di Seluruh Indonesia
Pada Juli 2022 lalu, Hary Tanoe meresmikan Hotel Park Hyatt di Gedung Park Tower. Hotel mewah itu bukan satu-satunya hotel MNC Group karena ada proyek perhotelan milik Hary Tanoe di seluruh Indonesia. Berikut hotel-hotel mewah MNC Group:
- MNC Bali Resort yang punya klub pantai eksklusif
- The Westin Resort di Nusa Dua dengan International Convention Centre
- Oakwood Hotel & Residence Surabaya yang berada di pusat bisnis eksklusif
- Next Hotel Yogyakarta yang merupakan hotel bintang tiga di jalan utama Solo-Yogyakarta
- Lido Lake Resort yang merupakan resor bintang 5 di Bogor
Kontributor : Trias Rohmadoni
Komentar
Berita Terkait
-
Mundur dari Dirut MNC Digital, Hary Tanoe Masih Tajir Melintir Lewat Deretan Bisnis Ini
-
Resmi Jabat Wali Kota Semarang, Harta Kekayaan Hevearita Gunaryanti Rahayu Capai Rp2,5 M
-
Hary Tanoesoedibjo Resmi Mundur dari MNC Digital
-
Meski IHSG Berpeluang Terkoreksi, Sejumlah Saham Tetap Bikin Cuan di Akhir Pekan
-
Baintelkam Polri Pernah "Bidik" Yunus Wonda Tapi Keder, KPK Bakal Ulang Panggil Kader Demokrat
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
Terkini
-
Gara-gara PIK2, Emiten Milik Aguan CBDK Raup Laba Bersih Rp 1,4 Triliun di Kuartal III-2025
-
Kementerian ESDM Tetapkan Harga Batubara Acuan untuk Periode Pertama November!
-
Ramalan Menkeu Purbaya Jitu, Ekonomi Kuartal III 2025 Melambat Hanya 5,04 Persen
-
OJK: Generasi Muda Bisa Bantu Tingkatkan Literasi Keuangan
-
Rupiah Terus Amblas Lawan Dolar Amerika
-
IHSG Masih Anjlok di Awal Sesi Rabu, Diproyeksi Bergerak Turun
-
Sowan ke Menkeu Purbaya, Asosiasi Garmen dan Tekstil Curhat Importir Ilegal hingga Thrifting
-
Emas Antam Merosot Tajam Rp 26.000, Harganya Jadi Rp 2.260.000 per Gram
-
BI Pastikan Harga Bahan Pokok Tetap Terjaga di Akhir Tahun
-
Hana Bank Ramal Dinamika Ekonomi Dunia Masih Panas di 2026