Suara.com - Selebgram Fuji tengah menjadi sorotan di media sosial. Hal ini lantaran Fuji membelikan tas branded dan mahal untuk keponakannya, Gala Sky Andriansyah.
Aksi Fuji itu merespon warganet yang menyoroti tas Gala Sky untuk bersekolah. Bahkan, Salah satu warganet mencibir tas yang dikenakan bocah berusia 3 tahun itu.
"Buluk amat tas Gala. Emang nggak peka ya? Kalau tas kalian, beli tas mahal," ujar warganet tersebut seperti yang tampak dalam video di akun TikTok zenitmaulin04.
Cibiran warganet itu langsung dibalas oleh Fuji. Selebgram itu, membidik pesan tersebut dan membagikannya lewat Instastory di akun Instagram fuji_an.
"Sekolah harus pakai tas mahal ya? Gucci geng?" tanya Fuji.
Namun, esoknya Fuji langsung membelikan tas branded dan mahal bermerek Gucci. Tas yang dibeli Fuji adalah Gucci Kids x Nina Dzyvulska motif-print backpack.
Namun, tas dengan hiasan gambar pisang dan model khas Gucci ini memiliki harga yang fantastis.
Mengutip dari Farfetch, tas tersebut dijual seharga USD 1.245 atau setara Rp 18,7 juta. Angka itu sebenarnya cukup tinggi sebuah tas sekolah.
Bahkan, dengan nilai tas tersebut, bisa digunakan untuk membuat bisnis waralaba atau franchise. Salah Satu, Franchise yang bisa dijalankan yaitu franchise makanan ayam goreng.
Baca Juga: 5 Bisnis dan Sumber Kekayaan Nathalie Holscher, Tetap Tajir Usai Cerai dari Sule
Seperti dilansir dari salah satu situs Franchise makanan ayam goreng yang digunting, dengan harga tas itu, bisa membuka dua bisnis franchise ayam goreng itu.
Pasalnya, untuk membuka franchise tersebut, Anda perlu mengeluarkan dana sebesar Rp 8,8 juta. Dari dana itu, Anda akan mendapatkan bahan baku di awal, booth, roll banner, deep fryer, perlengkapan jualan, dan lain-lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Miris! 30 Persen Gaji Masyarakat untuk Bayar Ongkos Transportasi
-
Soal Kenaikan DMO, Bahlil: Kebutuhan Dalam Negeri Harus Dipenuhi Dulu
-
Pengusaha IHT Minta Pemerintah Membina, Bukan Binasakan Industri Tembakau
-
Bahlil: Realisasi Investasi Sektor ESDM Investasi Turun, PNBP Gagal Capai Target
-
Timothy Ronald dan Akademi Crypto Mendadak Viral, Apa Penyebabnya
-
Indonesia Raih Posisi Runner-up di Thailand, BRI Salurkan Bonus Atlet SEA Games 2025
-
Fenomena Demam Saham Asuransi Awal 2026, Kesempatan atau Jebakan Bandar?
-
IATA Awali Operasional Tambang di Musi Banyuasin, Gandeng Unit UNTR
-
Realisasi PNBP Migas Jauh dari Target, Ini Alasan Bahlil
-
APBN Tekor Hampir 3 Persen, Dalih Purbaya: Saya Buat Nol Defisit Bisa, Tapi Ekonomi Morat-marit