Suara.com - Harga BBM Pertamina non subsidi kembali alami kenaikan per 1 Agustus 2023. Jenis BBM yang mengalami kenaikan harga yaitu Pertamax Turbo, Dexlite dan Pertamina Dex.
Seperti dikutip dari situs resmi Pertamina, untuk wilayah DKI Jakarta harga Pertamax Turbo naik Rp 400 per liter dari Rp 14.000 menjadi Rp 14.400 per liter.
Kemudian, harga BBM Dexlite naik Rp 800 per liter menjadi Rp 13.950 per liter. Lalu, harga Pertamina Dex ikutan naik menjadi Rp 14.350 per liter.
"Penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM) Umum dalam rangka mengimplementasikan Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022 sebagai perubahan atas Kepmen No. 62 K/12/MEM/2020 tentang Formula Harga Dasar Dalam Perhitungan Harga Jual Eceran Jenis Bahan Bakar Minyak Umum Jenis Bensin dan Minyak Solar yang Disalurkan Melalui Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum," tulis Pertamina seperti yang dikutip di situs resminya, Rabu (9/8/2023).
Namun demikian, harga BBM Pertalite tetap yang masih dibanderol Rp 10.000 per liter. Lalu, harga BBM Pertamax yang masih dipatok Rp 12.400 per liter.
Berikut ini Daftar harga BBM Pertamina di seluruh SPBU se-Indonesia:
Aceh
Pertamax Turbo Rp 14.400
Dexlite Rp 13.950
Pertamina Dex Rp 14.350
Free Trade Zone (FTZ) Sabang
Dexlite Rp 12.600
Sumatera Utara
Pertamax Turbo Rp 14.750
Dexlite Rp 14.250
Pertamina Dex Rp 14.650
Baca Juga: Pertamina Hulu Energi Resmi Kirim Surat Pembatalan IPO ke BEI
Sumatera Barat
Pertamax Turbo Rp 14.750
Dexlite Rp 14.250
Pertamina Dex Rp 14.650
Riau
Pertamax Turbo Rp 14.700
Dexlite Rp 13.650
Pertamina Dex Rp 14.050
Kepulauan Riau
Pertamax Turbo Rp 15.100
Dexlite Rp 14.550
Pertamina Dex Rp 14.950
Free Trade Zone (FTZ) Batam
Pertamax Turbo Rp 13.700
Dexlite Rp 13.200
Pertamina Dex Rp 13.600
Jambi
Pertamax Turbo Rp 14.750
Dexlite Rp 14.250
Pertamina Dex Rp 14.650
Bengkulu
Pertamax Turbo Rp 15.100
Dexlite Rp 14.550
Pertamina Dex Rp 14.950
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Rupiah Masih Tekan Dolar AS, Melesat ke Level Rp 16.768/USD
-
Purbaya Mau Tambah Bandwidth Coretax Jelang Deadline SPT Tahunan
-
Konjen RI Respon Kabar Proyek Jembatan Indonesia-Malaysia: Sudah Ada Komunikasi
-
BRI Peduli Perkuat Kolaborasi Lintas Sektor untuk Tekan Angka Stunting di Indonesia
-
Daftar Saham LQ45, IDX30, dan IDX80 Terbaru: BREN, CUAN Hingga BUMI Masuk
-
BRI Peduli Salurkan Bantuan Sanitasi bagi Ratusan Keluarga di Buleleng
-
Saham BUVA Masuk MSCI? Analis Ungkap Potensi Emiten Happy Hapsoro
-
Resmi Jadi Deputi Gubernur BI, Thomas Djiwandono: Terima Kasih DPR
-
Harga Emas Hampir Rp3 Juta/Gram, Mendagri: Jadi Biang Kerok Inflasi Nasional
-
Tiga Jet Rafale Tiba di Indonesia, Nilainya Lebih dari Rp 5 Triliun