Suara.com - Sejalan dengan perubahan nama PT Bank BTPN Tbk (Bank BTPN) menjadi PT Bank SMBC Indonesia Tbk (SMBC Indonesia), Jenius sebagai solusi life finance bagi masyarakat digital savvy, memaknai transformasi tersebut sebagai sebuah proses yang membuka peluang baru.
Head of Digital Banking SMBC Indonesia, Irwan Tisnabudi mengatakan transformasi Bank BTPN menjadi SMBC Indonesia merupakan momen penting bagi Jenius untuk memperkuat perannya sebagai solusi life finance yang menggabungkan nilai-nilai nasional dengan jaringan internasional.
“Hadirnya kolaborasi kedua nilai tersebut menjadi semangat Jenius untuk menghadirkan inovasi dan layanan yang semakin relevan dan lebih bermakna bagi masyarakat digital savvy,” ucapnya di Jakarta, Kamis (5/12/2024).
Transformasi ini mempertegas Jenius sebagai bagian dari SMBC Indonesia, yang merupakan anak usaha dari Sumitomo Mitsui Banking Corporation (SMBC), sebuah institusi keuangan asal Jepang dengan kepemilikan aset terbesar ke-13 di dunia mencapai 2 triliun dolar Amerika Serikat di tahun fiskal 2023/2024 yang berakhir pada Maret 2024.
Dalam rangka merayakan momen tersebut, Jenius menghadirkan rangkaian kegiatan menarik, mulai dari pengenalan tampilan baru pada booth Jenius dan desain Kartu Debit Utama Jenius (m-Card), hingga program Funds with Benefits dan acara travel fair ke Jepang yang dikemas melalui Jenius Carter Pesawat - Japan Edition.
Transformasi SMBC Indonesia dengan tampilan booth baru Jenius yang unthinkable. Tampilan booth yang baru, Jenius mengajak Teman Jenius untuk berinteraksi dan menjadi bagian dari transformasi Bank BTPN menjadi SMBC Indonesia.
Tampilan baru Kartu Debit Utama Jenius Visa
Jenius turut memperkenalkan desain baru Kartu Debit Jenius Visa dengan warna putih sebagai simbol lembar baru sebuah perjalanan yang semakin bermakna, baik nasional maupun internasional.
Tidak hanya itu ada pula benefit maksimal pada program Funds with Benefits yang tak kalah meriah, sebuah program menabung di Jenius dengan benefit melimpah. Semakin tinggi saldo rata-rata bulanan di Jenius, Teman Jenius bisa mendapatkan berbagai benefit yang semakin maksimal.
Baca Juga: Ganti Nama Perusahaan, SMBC Pede Eksis di Asia
Ada juga sebuah acara travel fair spesial bertajuk Jenius Carter Pesawat - Japan Edition yang diberikan. Masih dalam rangkaian program Funds with Benefits, Jenius memperkenalkan Jenius Carter Pesawat - Japan Edition, sebuah acara travel fair yang unthinkable dari Jenius yang kali ini menawarkan destinasi impian, yaitu Jepang.
“Transformasi ini merupakan langkah baru bagi Jenius dan SMBC Indonesia untuk semakin mempertegas komitmen bersama untuk menghadirkan inovasi yang lebih bermakna bagi masyarakat Indonesia,” tutup Irwan.
Berita Terkait
-
Ambil Peluang, Amar Bank Mudahkan Akses Pinjaman untuk Nasabah
-
Kuasa Hukum ANTAM: Persidangan Ungkap Dugaan Kuat Peran Budi Said Sebagai Dalang Rekayasa Transaksi Emas
-
Karyawan Bertingkah, Gaji Bos Bank di Jepang Kena Potong
-
Lebih dari Sekadar Kerja Keras, Camp of Champion Siapkan Karyawan Hadapi Tantangan Bisnis
-
4 Gurita Bisnis Miftah Maulana: Ditambah Gaji Setara Menteri
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
RI Targetkan 16 Juta Turis Asing, Ekspansi Hotel Mewah Makin Meriah
-
Pemerintah Akan Tata Ulang Legalitas IKN Setelah MK Batalkan HGU 190 Tahun
-
BI Serap Rp290 Miliar dari Lelang Obligasi PT Sarana Multigriya Finansial, Apa Untungnya?
-
Pemerintah Optimistis Negosiasi Tarif dengan AS Rampung Sebelum 2025 Berakhir
-
Mendag Temukan Harga Cabai Naik Jelang Nataru
-
Bos Djarum Victor Hartono Terseret Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty, Purbaya: Bukan Zaman Sekarang!
-
Intip Gaji dan Tunjangan Ken Dwijugiasteadi, Eks Dirjen Pajak
-
Kejagung Ungkap Status Victor Hartono, Anak Orang Terkaya Indonesia yang Dicekal dalam Kasus Korupsi
-
Mulai Malam Ini Pemerintah Resmi Kasih Diskon Tiket Kereta hingga Pesawat Besar-besaran
-
Pertamina Mulai Bersiap Produksi Massal Avtur dari Minyak Jelantah