Adapun kabar buruk bagi Low, kemungkinan dia tidak bisa menurunkan palang pintu utama lini pertahanan timnya, Mats Hummels.
Bek Bayern Munich tersebut mengalami cedera leher saat berlatih di kamp latihan Timnas Jerman, Kamis (21/6/2018) lalu.
Low mengatakan, sangat sulit bagi Hummels pulih tepat waktu. Posisi Hummels pun kemungkinan besar akan digantikan Niklas Sule.
Baca Juga: Lorenzo: Prioritas Saya Bertahan di Ducati, Tapi...
"Mats Hummels kemungkinan besar tidak akan bisa bermain, karena dia mengalami cedera leher kemarin dan belum membaik hingga hari ini," tutur Low, dalam konferensi pers jelang laga Jerman kontra Swedia, Jumat (22/6/2018) kemarin.
Berbeda dengan Jerman, Timnas Swedia sedikit tanpa beban menghadapi laga ini. Terlebih kepercayaan Andreas Granqvist cs tengah meninggi menyusul kemenangan 1-0 atas Korea Selatan pada laga perdana Grup F, 18 Juni 2018.
Pelatih Timnas Swedia, Janne Andersson, pun optimistis timnya mampu mengimbangi permainan Tim Panser, dan meraih kemenangan.
"Ini merupakan tugas yang berat, tapi kami akan lolos ke babak berikutnya bila mengalahkan juara dunia, dan itu akan menyenangkan bila bisa terwujud," tutur Andersson.
"Jerman merupakan favorit utama di turnamen ini. Tapi, kami punya prospek mengalahkan mereka dan menyingkirkan mereka dari Piala Dunia 2018, serta lolos ke babak berikutnya. Saya tidak berpikir banyak orang yang bisa membayangkan itu," pungkas Andersson.
Prakiraan Susunan Pemain
Jerman (4-2-3-1): Manuel Neuer; Joshua Kimmich, Jerome Boateng, Nicklas Sule, Jonas Hector; Ilkay Gundogan, Toni Kroos; Thomas Muller, Mesut Ozil, Marco Reus; Mario Gomez
Pelatih: Joachim Low
Swedia (4-4-2): Robin Olsen; Mikael Lustig, Viktor Lindelof, Andreas Granqvist, Ludwig Augustinsson; Viktor Claesson, Sebastian Larsson, Albin Ekdal, Emil Forsberg; Marcus Berg, Ola Toivonen
Pelatih: Janne Andersson
Tag
Berita Terkait
-
Negara yang Dulu Dikalahkan Timnas Indonesia Era STY, Kini Selangkah Menuju Piala Dunia 2026
-
Terhenti di Fase Grup Piala Dunia, Mengapa Tak Ada Desakan Suporter untuk Pecat Nova Arianto?
-
Jalan Panjang Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia Bersitegang dengan Cristiano Ronaldo, Sebut CR7 Bodoh
-
Cristiano Ronaldo Terancam Absen di Piala Dunia 2026 usai Sikut Pemain Irlandia
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Piala AFF 2026 Digelar Saat Liga Eropa Libur, Timnas Indonesia Bisa Turunkan Skuad Penuh!
-
Puskas Award 2025: Saat Rizky Ridho Ukir Sejarah, Jay Idzes Jadi Saksi Gol Spektakuler Lawan
-
Dituduh Pura-pura Cedera, Mees Hilgers: Banyak Orang Menyebarkan Kebohongan
-
Timur Kapadzse Puji Suporter Timnas Indonesia, Tapi Ungkap PSSI Belum Bergerak
-
Striker Naturalisasi Baru Timnas Malaysia 'Menghilang', Diduga Alami Masalah Jantung Serius
-
Breaking News! Indra Sjafri Coret Luke Xavier Keet dari Timnas Indonesia U-22
-
Eks Asisten Patrick Kluivert Baru Buka Suara Usai Posisinya Bakal Digantikan Nova Arianto
-
Ultras Garuda Geruduk Kantor PSSI, Erick Thohir Disuruh Out!
-
Sejajar Declan Rice hingga Lamine Yamal, Pemain Timnas Indonesia Heboh Beri Dukungan ke Rizky Ridho
-
Bos Persija Kasih Respons Berkelas Rizky Ridho Masuk Nominasi FIFA Puskas Award 2025