Suara.com - Argentina akan menghadapi Chile dalam perebutan tempat ketiga Copa America 2019. Berikut fakta - fakta menarik menjelang laga Argentina vs Chile di di Estadio Mineirao, Sao Paolo, Minggu (7/7/2019) dini hari WIB.
Argentina gagal ke final setelah kalah dari Brasil 0-2 saat laga semifinal di Estadio Mineirao, Rabu (3/7/2019). Sementara Chile yang menyandang sebagai juara bertahan, dihentikan langkahnya oleh Peru setelah takluk 0-3, Kamis (4/7/2019).
Laga ini akan menjadi pelipur lara bagi kedua tim tersebut setelah mereka gagal ke final. Meski laga ini hanya memperebutkan tempat ketiga, namun kedua pelatih memastikan akan tetap serius melakoni laga ini.
Pelatih Argentina Lionel Scaloni dan juga pelatih Pelatih Chile Reinaldo Rueda sama menyatakan laga ini sangat penting. Dipastikan laga ini akan tetap menyajikan pertandingan yang menarik.
Ini juga akan menjadi laga ulangan final 2015 dan 2016 dimana keduanya dimenangkan oleh Chile lewat adu penalti setelah bermain imbang tanpa gol di waktu normal.
Berikut fakta - fakta menarik lainnya menjelang laga Argentina vs Chile yang dihimpun dari Opta.
1. Argentina telah memenangkan 59 dari 88 kali pertemuan mereka melawan Chili di semua kompetisi (Seri 23 dan kalah 6).
2. Argentina kalah pada satu-satunya kesempatan sebelumnya yang mereka mainkan di perebutan tempat ketiga di turnamen Copa America, yaitu dikalahkan 2-1 oleh Kolombia pada tahun 1987.
3. Ini akan menjadi perebutan tempat ketiga pertama antara dua tim yang pernah saling berhadapan sebelumnya di final Copa America.
Baca Juga: Jelang Argentina vs Chile, Rueda Ingin Akhiri dengan Kemenangan
4. Chile dan Argentina masing-masing kalah di pertandingan semifinal melawan Peru dan Brasil, meski telah mencoba 10 tembakan lebih banyak dari lawan mereka (Chili 19-9 Peru; Argentina 14-4 Brasil).
5. Pemain Chile Charles Aranguiz telah menciptakan peluang (17) terbanyak di 2019 Copa America; empat lebih dari pemain lainnya.
Berita Terkait
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Rekap Zootopia, Ingat Lagi Ceritanya Sebelum Nonton Zootopia 2 di Bioskop
-
Kabar Duka, Sosok Penemu Lionel Messi Tutup Usia
-
7 Fakta Menarik Fatima Bosch, Pemenang Miss Universe 2025 Asal Meksiko
-
Panas! Emiliano Martinez dan Gattuso Saling Serang Gegara Format Kualifikasi Piala Dunia
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
Terkini
-
Exco PSSI Kairul Anwar Maju Pemilihan Ketua Asprov PSSI Jateng, Duel vs Yoyok Sukawi?
-
Rizky Ridho Menyesal Jelang HUT ke-97 Persija Jakarta, Apa Maksudnya?
-
Kata-kata Erick Thohir Usai Giovanni van Bronckhorst Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
-
Jordi Cruyff Bakal Cabut Tinggalkan PSSI, Selangkah Lagi Gabung AFC Ajax
-
Erick Thohir Buka Suara Soal Target Perak Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
Jam Berapa Lion City vs Persib Bandung di Laga AFC Champions League 2 Malam Ini?
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
3 Pemain Keturunan yang akan 'Tersingkir' dari Timnas Indonesia andai Dilatih Van Bronckhorst
-
Prediksi Lion City Sailors vs Persib Bandung di AFC Champions League Two, 26 November 2025