Suara.com - Bos Rans Cilegon FC, Raffi Ahmad, kini sedang berbahagia. Pasalnya, sang istri Nagita Slavina sedang hamil anak kedua adik Rafathar.
Seperti ibu hamil pada umumnya, Nagita juga mengalami yang namanya ngidam. Bukan sembarangan, ia rupanya menginginkan barang-barang mahal.
Raffi Ahmad sempat pusing dan kebingungan meladeni Nagita Slavina ngidam ini. Penasaran apa saja yang yang diidamkan Nagita? Simak selengkapnya di bawah ini yuk:
1. Ingin beli villa Rp 200 miliar
Perempuan yang akrab dipanggil Gigi itu mengaku ngidam sebuah villa di Bali. Pada Raffi Ahmad, Nagita Slavina lantas minta dibelikan villa mewah itu.
Diungkap oleh selebgram Fadil Jaidi, harga villa mewah yang diinginkan Nagita adalah Rp 200 miliar.
2. Menginap di Hotel Rp 150 juta per malam
Nagita kembali ngidam mewah setelah ingin membeli villa ratusan milia. Kali ini ia ingin menginap di hotel bertarif sewa Rp 150 juta per malam. Hal ini pun sempat membuat Raffi Ahmad pusing. Kendati begitu, keduanya telah melancarkan keinginan Nagita tersebut.
"Kamu tuh ngidamnya, sudah mah kamar harga Rp 150 juta, bathup yang Rp 200 juta, ini gimana ini?," ujar Raffi Ahmad dikutip dari YouTube Rans Entertainment.
Baca Juga: Potret Nagita Slavina di 'Bokong' Truk, Quotes-nya Jadi Motivasi Tersendiri
3. Mencoba Bathub seharga Rp 200 juta
Nagita Slavina juga ngidam untuk mencoba sensasi berendam di bathub seharga Rp 200 juta. Bathtub tersebut merupakan salah satu fasilitas mewah yang ada di hotel Rp 150 juta tempat Nagita dan Raffi menginap di Bali.
Dalam salah satu vlog miliknya, Nagita mengaku ingin mencoba bathub mewah itu setelah mendengar rekomendasi dari sang adik, Caca Tengker.
4. Ngidam makanan yang ada di Jepang
Kalau yang satu ini bukan bikin pusing Raffi Ahmad, tapi YouTuber Jerome Polin. Ya, Nagita sebelumnya ngidam ingin makanan Jepang. Yang bikin menarik, Nagita awalnya ingin melihat Jerome Polin mencicipi makanan kesukaannya. Si YouTuber pun menuruti permintaan ibunda Rafathar itu kendati harus menempuh jarak jauh.
"Ya Allah kasihan banget, jauh banget," ujar Nagita Slavina kepada Jerome via panggilan video. Lucunya, Nagita malah kelimpungan ingin ikut mencicipi begitu melihat Jerome menyantap makanan kesukaannya di Jepang.
Berita Terkait
-
Ryu Kintaro Tantang Rafathar Duel di Ring, Warganet: Pewaris vs Pewaris
-
Fitnah Rafathar Beli Sepatu Mahal, BigMo sampai Ucap Kata Kasar
-
Mak Vera Tunjukkan Foto Terakhir Olga Syahputra, Raffi Ahmad Terkejut: Ya Allah...
-
Fahmi Bo Diizinkan Pulang setelah Jalani Operasi Batu Empedu, Semua Biaya Ditanggung Raffi Ahmad
-
Fahmi Bo Mulai Pulih, Ucapan Terima Kasih untuk Raffi Ahmad Bikin Haru!
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
Terkini
-
Here We Go! Update Pelatih Timnas Indonesia, Timur Kapadze Tinggal Tanda Tangan
-
Manchester City Sudah Tentukan Pengganti Pep Guardiola, Siapa Dia?
-
Timnas Brasil Mengerikan Lagi: Kebangkitan Casemiro di Era Carlo Ancelotti
-
Manchester United dan Arsenal Bersaing demi Striker Rp52 M, Siapa Berani Bayar Lebih Mahal?
-
Graham Potter Misuh-misuh Striker Rp2,4Triliun Belum Bisa Dimainkan Gegara Cedera
-
Ternyata Sampai Tanggal Segini Batas Voting Gol Indah Rizky Ridho di Puskas Awards 2025
-
Statistik Timur Kapadze saat Menangani Uzbekistan, Cocok untuk Timnas Indonesia?
-
Siapa Kapten Timnas Indonesia U-22di SEA Games 2025?3Nama Jadi Kandidat!
-
Jelang SEA Games 2025, Seperti apa Kondisi Penyerang Timnas Indonesia U-22?
-
Bruno Fernandes Bongkar Reaksi Tak Terduga Cristiano Ronaldo Usai Dapat Kartu Merah