Suara.com - Setelah fenomenal di dunia entertainment, Lucinta Luna mulai mencoba peruntungannya dengan membuka bisnis kuliner, yaitu kopi.
Agar mudah diingat, Lucinta Luna pun memilih brand nama kopi yang cukup nyeleneh.
"Nama kopi yang unik Ko&thol, inget ya alias kopi rasa mentol," jelas Lucinta, Minggu (15/9/2019).
Tak hanya itu, Lucinta juga mencoba inovasi baru dengan menambahkan kolagen pada produk kopinya itu.
"Terus pertama kali Lucinta juga baru ngeluarin kopi dicampur kolagen, kolagen yang bisa memutihkan kulit, jadi kita minum kopi kulit kita makin bersih," lanjutnya.
Kolagen merupakan protein dominan di dalam tubuh, melansir NBCI.
Protein ini memengaruhi pemeliharaan struktur (elastisitas dan daya tahan) banyak organ, termasuk kulit, tulang, tulang rawan, dan tendon.
Berdasarkan Business Insider, kolagen memberikan tambahan protein. Dua sendok makan kolagen mengandung 10 gram makronutrien.
Ternyata, menambahkan kolagen ke makanan atau minuman akan meningkatkan kandungan protein," jelas Alissa Rumsey, ahli gizi dan juru bicara untuk Academy of Nutrition and Dietetics.
Baca Juga: Karang Gigi, Benarkah Dipicu Oleh Kopi dan Teh?
Sedangkan menurut doctoroz.com, sebagian besar bubuk protein akan mengalami hidrolisis dalam proses produksi dan kolagen tidak terkecuali.
Ketika dihidrolisis, reaksi kimia antara asam amino dan air menyebabkan protein terpecah. Ini membuat protein lebih mudah diserap dan juga membuatnya larut dalam cairan panas atau dingin, seperti kopi.
Tetapi Anda harus menyadari kalori ekstra, karbohidrat, gula dan nutrisi lain ketika menambahkan kolagen ke kopi Anda.
Berita Terkait
-
4 Serum dengan Kandungan Marine Collagen yang Bikin Kulit Awet Muda
-
Kapan Waktu Terbaik untuk Minum Kopi? Ini Jawaban Ilmiahnya Menurut Penelitian
-
5 Rekomendasi Pelembap Kolagen untuk Wajah Lembap dan Kenyal Mulai Rp17 Ribuan
-
7 Promo Kopi Spesial Tahun Baru 31 Desember 2025, Hemat dan Nikmat!
-
5 Rekomendasi Sheet Mask Kolagen untuk Samarkan Penuaan Usia 40 Tahun
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan