Suara.com - Dalam fase pertumbuhan, anak-anak sangat dianjurkan mengonsumi makanan bergizi seimbang dan bernutrisi. Tidak hanya bermanfaat agar tubuh sehat, gizi dan nutrisi juga punya peran penting dalam menstimulus cara kerja otak pada anak.
Tidak sulit sebenarnya untuk memastikan anak-anak mendapat asupan gizi yang baik. Ahli gizi dr. Hening Utami mengatakan, ciri paling terlihat ada pada pertumbuhan fisik anak.
"Perhatikan tinggi dan berat badan anak. Apakah masih berada di angka ideal? Indeks massa tubuh adalah salah satu instrumen terbaik untuk mengetahui status gizi anak," kata Hening dalam diskusi 'Waktu Tak Bisa Kembali' pada whatsapp grup KALCare Kulwap, Selasa (31/3/2020).
Hening mengikatkan, jangan sampai anak terlalu kurus atau juga gemuk berlebihan. Hal itu bisa diketahui dengan menghitung indeks massa tubuh anak.
"Ibu bisa memantau kesehatan si kecil melalui penimbangan di Posyandu secara teratur," ucapnya.
Tidak mudah sakit juga menjadi salah satu ciri anak bergizi baik. Sebab anak pasti memiliki daya tahan tubuh kuat. Menurut Hening, daya tahan yang baik itulah yang menjadi indikator kecukupan gizi.
Ketika daya tahan tubuh baik, mana akan berpengaruh pula pada gerak fisik anak, lanjut Hening.
"Anak yang tercukupi kebutuhan gizi umumnya terlihat aktif dan kuat dalam beraktivitas. Namun jika si kecil terlihat mudah lelah, ini bisa jadi pertanda bahwa ia membutuhkan asupan nutrisi yang lebih lengkap," jelasnya.
Agar asupan nutrisi bisa didapatkan anak, orang tua perlu memastikan agar nafsu makan anak terjaga. Menurut Hening, nafsu makan yang baik artinya anak tidak sulit makan atau tidak memiliki nafsu makan yang terlalu besar.
Baca Juga: Pakar: Anak yang Main Gadget Berjam-jam Punya Susunan Otak Tak Teratur
Berita Terkait
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
Terkini
-
Jennifer Coppen Ungkap Tantangan Rawat Kulit Sensitif Anaknya, Kini Lebih Selektif Pilih Skincare
-
Titiek Soeharto Klaim Ikan Laut Tidak Tercemar, Benarkah Demikian?
-
Bukan Cuma Kabut Asap, Kini Hujan di Jakarta Juga Bawa 'Racun' Mikroplastik
-
Terobosan Regeneratif Indonesia: Di Balik Sukses Prof. Deby Vinski Pimpin KTT Stem Cell Dunia 2025
-
Peran Sentral Psikolog Klinis di Tengah Meningkatnya Tantangan Kesehatan Mental di Indonesia
-
50 Persen Penduduk Indonesia Berisiko Osteoporosis, Kenapa Gen X Paling Terancam?
-
Waduh! Studi Temukan Bukti Hewan Ternak Makan Sampah Plastik, Bahayanya Apa Buat Kita?
-
Terobosan Penanganan Masalah Bahu: Dari Terapi Non-Bedah hingga Bedah Minim Invasif
-
Cuaca Berubah-ubah Bikin Sakit? Ini 3 Bahan Alami Andalan Dokter untuk Jaga Imunitas!
-
Review Lengkap Susu Flyon: Manfaat, Komposisi, Cara Konsumsi dan Harga Terbaru