Suara.com - Pernahkah Anda bangun dengan perasaan sedih atau marah? Kondisi seperti itu tentu membuat bad mood dan bisa memengaruhi kinerja di kantor seharian.
Nah, dilansir dari World of Buzz, sebuah perusahaan di China memiliki cara yang sangat unik untuk menjaga kesejahteraan pekerjanya. Para pekerja cuma perlu memberi tahu atasan mereka, yakni sedang bad mood dan akan diizinkan untuk ambil cuti hari itu juga. Senangnya lagi, tidak perlu alasan panjang lebar.
Perusahaan China Dinosaurus Park telah menetapkan satu hari libur berbayar per bulan untuk semua pekerja sehingga dapat bersantai dan kembali bekerja dengan semangat tinggi.
Chen yang memimpin serikat pekerja di perusahaan menjelaskan bahwa sebagian besar waktu para pekerja mesti berurusan dengan pelanggan di taman dan suasana hati sangat bisa mempengaruhi mereka secara negatif.
Itulah mengapa ada kebijakan cuti untuk menunjukkan bahwa perusahaan peduli pada pekerjanya dan mencintai mereka.
Awalnya, para pekerja cuma diizinkan untuk mengambil istirahat pendek setiap hari guna menenangkan diri mereka. Perusahaan kemudian memutuskan mengizinkan mereka ambil cuti satu hari per bulan untuk menghilangkan stres.
Dia juga percaya bahwa pekerja yang bahagia pasti bakal berkontribusi lebih banyak kepada perusahaan. Wah, perusahaan yang menyenangkan sekali. Apakah Anda juga ingin kebijakan yang sama di kantormu sekarang? (DewiKu.com/Yasinta Rahmawati)
Berita Terkait
-
Apakah Tanggal 28 Oktober Termasuk Libur Nasional? Ini Jawabannya
-
Daftar 17 Hari Libur Nasional 2026 Resmi Berdasarkan SKB 3 Menteri
-
Semua Agama Dapat Porsi, Menag Nazaruddin Umar: Libur Nasional 2026 Sudah Adil
-
Klaim 7 Saldo Dana Kaget, Modal Seru-Seruan Hari Libur Besok
-
Hari Libur Bulan September 2025 Kapan Saja? Siap-siap Menikmati Long Weekend
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Panduan Memilih Sepatu Terbaik di Wedding Season: Tampil Stylish Tanpa Mengorbankan Kenyamanan
-
Kulitmu Punya Cerita: Intip Pameran Seni 'Museum of Speaking Skin' yang Bikin Terpukau
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!
-
Warna Lipstik Apa yang Cocok untuk Usia 60 Tahun? Ini 5 Produk Terbaik agar Tampak Muda
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Tangan, Bantu Atasi Kulit Kering dan Keriput
-
7 Sunscreen Terbaik di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas
-
6 Pilihan Sepatu Lari Lokal Terbaik untuk Pria Usia 40 Tahun ke Atas
-
3 Shio Dapat Keberuntungan Melimpah 17-23 November 2025, Cek Hari Baikmu Mulai Besok!
-
5 Parfum Alternatif YSL Libre yang Lebih Murah dan Wanginya Mewah