Suara.com - Sial betul superhero Kapten Amerika yang satu ini, bukannya menolong yang tertindas, dia malah masuk bui karena mengirimkan foto penisnya ke seorang remaja 16 tahun.
James Weldon Alton (29) digelandang ke penjara Orange Country, Florida, Amerika, dengan tuduhan melanggar kejahatan mengirimkan materi porno ke anak di bawah umur.
James yang sehari-harinya bekerja di Universal Studios dan berperan dengan kostum Kapten Amerika ini mengirimkan foto kelaminnya ke seorang gadis yang dikenalnya di taman hiburan Orlando, Florida.
Sebelumnya sang gadis sempat berfoto dengan James yang mengenakan kostum Kapten Amerika dan mengunggahnya di media sosial. Foto itu belakangan ditemukan James yang jadi sedikit lebih agresif.
Kepada Kepolisian Maitland, si gadis mengungkapkan awalnya dia dengan James berteman di media sosial, tapi James semakin berani dan mengirimkannya foto penis dilengkapi dengan teks soal onani.
Foto-foto itu dikirimkan hanya dalam waktu sepekan setelah keduanya akrab di media sosial.
James sendiri mengakui telah mengirimkan foto tak senonoh itu, tapi dia menganggapnya sebagai guyon saja dan menggoda lewat online.
Sebuah pencarian lewat Instagram menunjukkan bahwa James beberapa kali telah memberi tanda “like” pada foto dua perempuan yang baru-baru ini berpose dengannya dengan kostum Kapten Amerika.
Setelah penangkapannya , James diskors oleh Universal Studios. Menurut profil LinkedIn –nya, James Alton telah bekerja untuk perusahaan sejak November 2010 dan juga telah digunakan sebagai aktor oleh Walt Disney Company. (thesmokinggun.com)
Berita Terkait
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Kompetisi Menulis dari AXIS Belum Usai, Gemakan #SuaraParaJuara dan Dapatkan Hadiah
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
Pilihan
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
Terkini
-
Rocky Gerung: Program Makan Bergizi Gratis Berubah Jadi Racun karena Korupsi
-
Keputusan 731/2025 Dibatalkan, PKB: KPU Over Klasifikasi Dokumen Capres
-
Bantah Makam Arya Daru Diacak-acak Orang Tak Dikenal, Polisi: Itu Amblas Faktor Alam!
-
Menkes Budi Tegaskan Peran Kemenkes Awasi Keamanan Program Makan Bergizi Gratis
-
Terungkap! Ini Rincian 'Tarif Sunat' Dana Hibah yang Bikin Eks Ketua DPRD Jatim Kusnadi Kaya
-
Demi Buktikan Bukan Pembunuhan, Polisi akan 'Buka-bukaan' 20 CCTV ke Keluarga Arya Daru
-
'Mari Bergandeng Tangan': Disahkan Negara, Mardiono Serukan 'Gencatan Senjata' di PPP
-
Fakta Mengejutkan 'Bjorka KW': Bukan Ahli IT dan Tak Lulus SMK, Belajar Retas Otodidak dari Medsos
-
Ponpes Al Khoziny Sidoarjo Ambruk, DPR Sebut Konstruksi Bangunan Tak Ideal
-
Viral di MRT, Lansia 73 Tahun Ini Ditangkap dan Punya 23 Kasus Kriminal