Suara.com - Artis Sophia Latjuba menumpang satu mobil bersama Gubernur Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) ketika meninggalkan acara peresmian Ruang Publik Terpadu Ramah Anak di Rusun Marunda, Jakarta Utara, Selasa (18/10/2016).
Mereka tiba di Balai Kota sekitar pukul 11.39 WIB. Di Balai Kota ketika itu sudah ada sejumlah warga yang menunggu di pendopo. Ahok kemudian menyapa warga.
Tak lama kemudian, Sophia yang kini menjadi salah satu juru bicara tim sukses pasangan Ahok-Djarot Saiful Hidayat di pilkada Jakarta 2017, turun dari mobil Toyota Land Cruiser warna hitam bernomor polisi B 1267 PQH.
Kemudian, Ahok dan Sophia diajak warga untuk foto.
Setelah selesai foto-foto, Ahok mempersilakan Sophia masuk ke dalam ruang tamu Balai Kota.
Tadi, Sophia sesekali memotret Ahok ketika tengah menerima pengaduan masyarakat.
"Ya tadi kita satu mobil bahas macam-macam, soal RPTRA, teologi pokoknya banyak sekali yang dibahas macam-macam multitasking," kata Sophia.
Sophia mengatakan akan hari ini akan mengikuti kegiatan Ahok.
"Hari ini agenda beda dari sebelumnya. Mau lihat cara kerja. Sebagai timses beliau harus semakin lancar lah melihat program," ujarnya.
BERITA MENARIK LAINNYA
Sophia Latjuba Takjub Lihat Ahok Diserbu Warga Buat Foto Bareng
Kompaknya Sophia Latjuba dan Ahok, Naik Mobil Bareng
Tommy Soeharto Pindah ke Partai Berkarya, Golkar: Suka-suka
Penjelasan Jessica Soal Foto Selonjoran di Sel Polda akan Gempar
Ahok Ceritakan Ibu Hajah yang Selalu Membelanya
Berita Terkait
- 
            
              Momen Hangat Ariel NOAH Foto Bareng Sophia Latjuba Curi Perhatian
 - 
            
              Menolak Tua! 5 Artis Senior Ini Buktikan Usia 50-an Justru Makin Memesona
 - 
            
              Ojol Tewas, Ahok Sebut DPR Takut: Kenapa Tidak Berani Terima Orang Demo?
 - 
            
              Ahok Ikut Komentar Soal Kenaikan Gaji Anggota DPR: Mau Rp1 Miliar Sebulan Oke
 - 
            
              Ahok Tak Masalah kalau Gaji Anggota DPR Rp1 Miliar Sebulan, Tapi Tantang Transparansi Anggaran
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Geger Gubernur Riau Kena OTT KPK, Puan Maharani Beri Peringatan Keras: Semua Mawas Diri
 - 
            
              Jakarta Waspada! Inflasi Oktober Meroket: Harga Emas, Cabai, dan Beras Jadi Biang Kerok?
 - 
            
              UAS Turun Gunung Luruskan Berita OTT Gubernur Riau: Itu yang Betul
 - 
            
              Yakin Kader Tak Terlibat? Ini Dalih PKB Belum Ambil Sikap usai KPK OTT Gubernur Riau Abdul Wahid
 - 
            
              Utang Whoosh Aman? Prabowo Pasang Badan, Minta Publik Jangan Panik!
 - 
            
              Murka! DPR Desak Polisi Tak Pandang Bulu Usut Kasus Guru di Trenggalek Dianiaya Keluarga Murid
 - 
            
              Pemerintah Siap Tanggung Utang Whoosh, Bayar dari Duit Hasil Efisiensi dan Sitaan Koruptor?
 - 
            
              Guru Dianiaya Wali Murid Cuma Gara-gara Sita HP, DPR Murka: Martabat Pendidikan Diserang!
 - 
            
              Warga Protes Bau Sampah, Pramono Perintahkan RDF Plant Rorotan Disetop Sementara
 - 
            
              Tanggul Jebol Terus? DKI Jakarta Siapkan Jurus Pamungkas Atasi Banjir Jati Padang!