Suara.com - Satu unit mobil merek VW SpaceFox meledak saat mengisi bahan bakar di stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) di Kota Sao Goncalo, Rio de Janeiro, Brasil, Sabtu (8/4/2017) malam akhir pekan lalu.
Dalam peristiwa tersebut, seperti dilansir The Sun, Minggu (9/4), satu perempuan penumpang bernama Erica de Lima Thiengo Siquera (27) seketika meninggal.
Insiden tersebut terekam kamera pengintai stasiun pengisian bahan bakar tersebut, dan viral di media-media sosial.
Dalam rekamaan video sesaat sebelum kejadian, tampak petugas SPBU yang belakangan diketahui bernama de Suoza tengah mengizi bahan bakar mobil mini van yang besebelahan dengan VW milik Erica.
Sepersekian detik kemudian, mobil VW di sebelahnya meledak. De Souza sempat berlari menjauh saat mobil milik Erica meledak, sehingga mendapat luka berat.
Akibatnya, de Souza dilarikan ke Rumah SAkit Negara Alberto Torres untuk mendapat perawatan.
Selain de Souza, polisi melansir tiga warga lainnya luka ringan. Setelah mendapat pengobatan, ketiga korban dibolehkan pulang.
Sementara Departemen Pemadam Kebakaran Rio de Janeiro mengungkapkan, mobil Erica itu meledak karena tabung bahan bakar mobil itu terlalu penuh terisi gas alam terkompresi (compressed natural gas; CNG). CNG yang diisikan ke tabung mobil itu membuat tekanan berdaya besar sehingga meinumbulkan ledakan.
Baca Juga: Ngaku Khilaf, Polisi Tangerang Penganiaya Buruh Wanita Minta Maaf
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Wacana Soeharto Pahlawan Nasional Picu Kontroversi, Asvi Warman Soroti Indikasi Pemutihan Sejarah
 - 
            
              Dinilai Bukan Pelanggaran Etik, Ahli Hukum Sebut Ucapan Adies Kadir Hanya Slip Of The Tongue
 - 
            
              Misteri 2 Kerangka Gosong di Gedung ACC Kwitang, Polda Metro Jaya Ambil Alih Kasus
 - 
            
              Legal Standing Dipertanyakan Hakim MK, Pemohon Uji UU TNI Singgung Kasus Almas
 - 
            
              Aksi Solidaritas Tempo di Makassar Ricuh, Jurnalis Dipukul
 - 
            
              Tegas! Ketua Banggar DPR Sebut Danantara yang Wajib Bayar Utang Whoosh
 - 
            
              Bahaya Judol dan Narkoba Lebih Besar dari Korupsi? Yusril Ungkap Fakta Lain Soal RUU Perampasan Aset
 - 
            
              Mata Lebam Siswi SD di Palembang, Ibu Menangis Histeris Duga Anaknya Dianiaya di Sekolah!
 - 
            
              Ngeri! Tanah di Makasar Jaktim Amblas Bikin Rumah Warga Ambruk, Disebabkan Apa?
 - 
            
              Gus Ipul Murka: Bansos Dipakai Bayar Utang dan Judi Online? Ini Sanksinya!