Suara.com - Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana Joko Widodo diagendakan berlibur ke Taman Margasatwa Ragunan, , Jakarta Selatan, Kamis (29/6/2017).
Menurut informasi, Jokowi dan Iriana akan tiba di lokasi sekitar pukul 11.00 WIB.
Saat ini, pasukan pengamanan Presiden sudah berjaga-jaga di sekitar area yang akan dikunjungi Presiden. Petugas protokoler Istana pun sudah lebih dulu tiba di sana.
Kapolda Metro Jaya Inspektur Jenderal Mochamad Iriawan dan Kodam Jaya turun langsung untuk memantau keamanan.
"Iya beliau rencana nanti datang bersama keluarga, tapi jamnya belum tahu. Saya datang untuk mengontrol saja," kata Iriawan.
Rencana kunjungan Presiden tidak mengganggu pengunjung Ragunan lainnya. Masyarakat tetap dapat memasuki Ragunan, seperti biasanya.
Saat ini, terlihat antrian panjang di pintu taman rekreasi. Antrian panjang terjadi karena sekarang masih masa libur Lebaran.
Pada saat bersamaan, mantan Presiden Amerikat Serikat Barack Obama dan keluarga sedang liburan ke Yogyakarta setelah dari Bali selama beberapa hari.
Destinasi wisata yang dikunjungi Obama dan keluarga selama di Yogya, antara lain Candi Prambanan dan Candi Borobudur. Kedatangan Obama ke Indonesia atas undangan Jokowi.
Berita Terkait
-
Tim Peneliti Ijazah Jokowi Buka Suara, Sebut Dokumen KPU Harusnya Sah Diuji Publik
-
Kepala Daerah yang Di-endorse Jokowi Ditangkap KPK, Bukti Pengaruh Politik Memudar Pasca Lengser?
-
Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
-
Permohonan RJ Eggi Sudjana Masuk, Polda Metro Tunggu Kesepakatan Pelapor di Kasus Ijazah Jokowi
-
Diserang Balik Isu Ijazah Palsu, Roy Suryo Laporkan 7 Pendukung Jokowi ke Polda Metro Jaya!
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Fitnah Es Gabus Berbahan Spons, DPR Tegaskan Minta Maaf Saja Tak Cukup, Oknum Aparat Harus Disanksi!
-
Perkuat Kerja Sama Pendidikan IndonesiaInggris, Prabowo Panggil Mendikti ke Hambalang
-
MAKI Ingatkan Jaksa Jangan Terjebak Manuver Nadiem Makarim
-
Kemenkes Siapkan Strategi Swab Mandiri untuk Perluas Deteksi Dini Kanker Serviks
-
KPK Bakal Periksa Eks Menaker Hanif Dhakiri Terkait Kasus Korupsi RPTKA
-
Polda Metro Jaya Sita 27 Kg Sabu dan Happy Five Senilai Rp41,7 Miliar di Tangerang
-
Propam Usut Dugaan Salah Prosedur Polisi yang Amankan Pedagang Es Gabus di Johar Baru
-
Bukan Cuma 28, Satgas PKH Ungkap Potensi Gelombang Baru Pencabutan Izin Perusahaan Pelanggar Hutan
-
KAI Daop 1 Rilis Jadwal Mudik Lebaran 2026, Siapkan 37 Ribu Kursi Per Hari
-
Pascabanjir Cengkareng, Sudin LH Jakbar Angkut 187 Ton Sampah dalam 8 Jam