Suara.com - Sepasang suami istri datang ke klinik mengeluh bahwa mereka tak kunjung memiliki anak. Ketika diperiksa, ternyata pasangan ini tak tahu caranya berhubungan badan untuk menghasilkan anak.
Perawat bernama Rachael Hearson menceritakan pengalamannya menjadi petugas medis selama lebih dari 40 tahun.
Berbagai kisah tentang pekerjaan dan pasien telah ia alami. Mulai dari kisah yang membahagiakan, menyedihkan, hingga kisah-kisah yang dianggap konyol dalam kehidupan.
Salah satu kisah yang menurut Hearson cukup menarik adalah ketika ia bertemu sepasang suami istri di awal perjalanan karirnya.
Kepada Mirror.co.uk, Hearson menceritakan bahwa sepasang suami istri itu mengaku tak kunjung memiliki anak.
"Mereka sudah menikah selama beberapa tahun, tetapi tidak kunjung dianugerahi anak," kisah Hearson dikutip Suara.com dari Mirror, Senin (15/6/2020).
Ketika dilakukan pemeriksaan, hasilnya menunjukkan bahwa pasangan suami istri itu tidak tahu caranya membuat bayi.
"Pemeriksaan umum menunjukkan bahwa merika tidak tahu caranya berhubungan badan untuk menghasilkan anak, dan itu adalah tugas saya untuk memastikannya!" kata Hearson diselingi tawa.
Hearson mengatakan bahwa pasangan tersebut percaya seorang anak akan datang begitu mereka menikah.
Baca Juga: Suami Istri Miskin Besarkan 4 Anak di Rumah Bambu, Bisa Ambruk Ditiup Angin
"Mereka benar-benar berpikir bahwa bayi akan datang sebagai hasil pernikahan dan tanpa mengetahui apa-apa," lanjut Hearson.
Ia merasa sudah menjadi tugasnya untuk memberi edukasi seks kepada masyarakat termasuk pasangan suami istri tersebut.
"Mengajarkan seseorang mengenai seks adalah sebuah tanggung jawab. Dan di beberapa waktu kunjunga, saya melihat pasangan itu tidak bisa saling melepaskan tangan," kata Hearson.
Poin yang ingin ditekankan Hearson dari pengalaman bekerja ini adalah bahwa "kehadiran bayi adalah sebuah konsekuensi alam dan jelas sekali bahwa aktivitas seksual akan sangat berpengaruh".
Berita Terkait
-
Kisah Anak Gadis Jadi Budak Seks Ayah Tiri Bertahun-tahun
-
Benarkah Tak Boleh Bilang 'Jangan' Pada Anak? Psikolog Ungkap Jawabannya
-
2 Anak-anak Jadi Korban Pencabulan Pengurus Gereja di Depok
-
Dear Parents, Ini Pentingnya Mencukupi Nutrisi Anak Usia Balita
-
Bilang Lagu Balonku Anti Islam, Ustaz Zainal: Kenapa Hijau yang Meletus?
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Masyarakat Apresiasi Gerak Cepat Bina Marga Pulihkan Jembatan Lawe Mengkudu 1
-
Komitmen Dukung Konektivitas, Bina Marga Telah Pulihkan 10 Titik Jembatan Terdampak di Aceh
-
Bicara Progres Penanganan Bencana, Ini Ultimatum Prabowo ke Pelanggar Hukum
-
Duduk Bareng Warga Batang Toru di Malam Tahun Baru, Prabowo Pesan 'Tidak Boleh Merusak Alam'
-
Kado Kemanusiaan dari Bundaran HI: Warga Jakarta Donasi Rp3,1 Miliar untuk Korban Bencana di Sumatra
-
Wali Kota Hasto Pasang Target Jam 2 Dini Hari Sampah Malam Tahun Baru di Kota Jogja Sudah Bersih
-
Bundaran HI Jadi Lautan Manusia, Pesta Kembang Api Tetap Hiasi Langit Penghujung Tahun Ibu Kota
-
Polisi Berkuda Polri Jaga Monas di Malam Tahun Baru, Warga Antusias hingga Antre Foto
-
Ogah Terjebak Macet, Wali Kota Jogja Pilih Naik Motor Pantau Keramaian Malam Tahun Baru
-
Malam Tahun Baru di Bundaran HI Dijaga Ketat, 10 K-9 Diterjunkan Amankan Keramaian