Suara.com - Media sosial dihebohkan dengan beredarnya video beberapa pesepeda memprotes tak bisa masuk ke kawasan Pantai Indah Kapuk 2. Petugas keamanan meminta paspor para pesepeda agar diizinkan masuk ke dalam kawasan Pantai Indah Kapuk 2.
Sementara itu, aksi terpuji seorang polisi Indonesia menjadi sorotan publik. Polisi itu membantu para pengendara yang kehabisan bensin di tengah jalan dan mengisikan bensin ke kendaraan mereka.
Selain dua berita di atas, berikut Suara.com merangkum berita viral lainnya sepanjang Rabu (15/7/2020).
1. Heboh Masuk Pantai Indah Kapuk Harus Pakai Paspor, Jokowi Diprotes
Beredar video seorang pria yang tengah bersepeda ingin memasuki kawasan Pantai Indah Kapuk. Namun saat akan melewati jembatan, ia diadang oleh pihak keamanan dan tidak diizinkan masuk. Menurut penuturan pria tersebut, memasuki kawasan itu harus menggunakan paspor.
Bersama dengan dua orang temannya, ia kemudian mendokumentasikan perlakuan petugas yang melaranganya masuk. Dalam video tersebut juga disampaikan bahwa hanya kendaraan roda empat saja yang boleh bebas berkunjung. Sementara, kendaraan roda dua harus menunjukkan paspor ke ruang marketing.
2. Bantu Pengendara yang Kehabisan Bensin, Aksi Polisi di Jogja Ini Viral
Akun Twitter @DivHumas_Polri mengunggah sebuah video seorang anggota polisi yang tengah membantu pengguna jalan yang kehabisan bensin di Jl Wahid Hasyim, Ngampilan, Notoprajan, Yogyakarta.
Baca Juga: Viral Macan Bikin Ban Mobil Bocor, Warganet: Dikira Zebra Padahal Carry
Polisi tersebut adalah Bhabinkamtibmas Notoprajan, Aiptu Suyono. Dalam keterangannya dijelaskan bahwa saat melihat seorang pengendara sepeda motor kehabisan bahan bakar. Aiptu Suyono lantas mengambil selang untuk membantu mengisikan bahan bakar ke pesepeda motor tersebut.
3. Video Viral Ini Jadi Alasan Jangan Bawa Gebetan ke Tongkrongan
Banyak orang merasa tidak nyaman ketika berkumpul dengan teman-teman tapi salah satunya ada yang membawa pacar atau gebetan. Kejadian itu tergambar dalam video yang viral di media sosial berikut ini
Video ini diunggah oleh akun Twitter @PengenKinderJoy pada Selasa (14/7/2020).
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Gegara Bobby Nasution Tak Dipanggil, Boyamin MAKI Temui Dewas KPK Bawa Bukti Rekaman Sidang
-
PDIP Desak Reformasi Total Polri: Hapus Dwifungsi dan Perkuat Pengawasan Eksternal
-
Tutup Rakernas I, PDIP Resmi Tegaskan Posisinya Sebagai Partai Penyeimbang: Kawal Pemerintahan
-
Permohonan RJ Eggi Sudjana Masuk, Polda Metro Tunggu Kesepakatan Pelapor di Kasus Ijazah Jokowi
-
Rekomendasi Rakernas PDIP: Tegaskan Kedaulatan NKRI dan Tolak Intervensi Asing atas Venezuela
-
Rekomendasi Rakernas PDIP: Desak Pilkada Tetap Langsung Dipilih Rakyat, Usul Ada E-voting
-
Polisi Periksa 12 Saksi Kasus Teror DJ Donny dan Influencer, Kapan Pelaku Ditangkap?
-
Ketua KONI Ponorogo Diperiksa KPK Terkait Dugaan Korupsi Bupati Nonaktif Sugiri Sancoko
-
Libatkan Ahli, Polisi Bedah Batas Kebebasan Berekspresi dalam Kasus Mens Rea Pandji Pragiwaksono
-
Prabowo Duga Ada Kekuatan Asing Bayar Segelintir Orang untuk Mengejek