Suara.com - Seorang bayi menjadi satu-satunya yang selamat dalam kecelakaan pesawat microlight di Kolombia, Amerika Serikat. Anak laki-laki itu ditemukan dalam pelukan sang ibu.
Menyadur News.com.au, Minggu (18/10/2020), Martin selamat dalam kecelakaan yang menewaskan kedua orang tuanya, Mayerly Diaz Rojas dan Fabio Grandas, sertas pengasuhnya, Nuris Maza.
Kecelakaan pesawat ultraringan berpenumpang empat orang ini terjadi pada Selasa (12/10) lalu di kawasan Ubate, dekat pemukiman warga.
Tim penyelmatan menemukan Martin berada dalam gendongan ibunya, Rojas, yang meninggal dunia seketika ketika pesawat jatuh.
Sang ibu disebutkan menggunakan tubuhnya sebagai tameng untuk melindungi putra agar tetap selamat.
Otoritas Penerbangan Sipil Kolombia mengatakan Matini kini tengan dirawat di Rumah Sakit Universitas Fundacion Santa Fe de Bogota.
Bayi laki-laki itu kini dalam kondisi stabil di bawah pengawasan pihak rumah sakit.
Grandas, yang merupakan seorang dokter terkenal di Kolombia, mengemudikan pesawat HK 2335-G sebelum jatuh di kawasan antara Santa Maria dan Guaymaral.
Otoritas penerbangan hingga kini belum mengetahu penyebab kecelakaan dan penyelidikan masih berlangsung.
Baca Juga: Pertama Dalam 70 Tahun, AS Hukum Mati Perempuan Terdakwa Pembunuhan
"Menurut informasi awal, semua dokumentasi teknis pesawat telah diperbarui," kata keterangan otoritas penerbangan.
Dalam rekaman video yag beredar, menunjukkan sejumlah penduduk berdiri di sekitar lokasi pesawat jatuh.
Pesawat berwarna putih itu jatuh dis ebuah tanah lapang. Badannya ringsek. Seseorang dari tim nampak meraih sesuatu dari pesawat, sebelum diberikan ke rekannya yang lain.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Bahas Kereta Listrik, Mahasiswa: Jangan Sampai Cuma Pindah Beban Karbon ke Kementerian Sebelah
-
Ironi Harta Miliaran Bupati Pati dan Walkot Madiun: Sama-sama Terjaring OTT KPK, Siapa Paling Kaya?
-
Komisi A DPRD DKI Soroti 'Timing' Modifikasi Cuaca Jakarta: Jangan Sampai Buang Anggaran!
-
Pakai Jaket Biru dan Topi Hitam, Wali Kota Madiun Maidi Tiba di KPK Usai Terjaring OTT
-
Horor di Serang! Makam 7 Tahun Dibongkar, Tengkorak Jenazah Raib Misterius
-
Kubu Nadiem akan Laporkan 3 Saksi ke KPK, Diduga Terima Duit Panas Chromebook, Siapa Mereka?
-
Wajah Baru Kolong Tol Angke: Usulan Pelaku Tawuran Disulap Jadi Skate Park Keren
-
Deretan 'Dosa' Bupati Pati Sudewo: Tantang Warga, Pajak 250 Persen, Kini Kena OTT KPK
-
Stop 'Main Aman', Legislator Gerindra Desak Negara Akhiri Konflik Agraria Permanen
-
Detik-detik Mencekam Polisi Rebut Kaki Ibu dari Cengkeraman Buaya 3 Meter di Tarakan