Suara.com - Aksi seorang sopir Ojek online atau Ojol yang merangkai bunga di pinggir jalan karena sepi orderan menjadi perbincangan warganet.
Sopir ojol itu terkena dampak pandemi Covid-19. Orderan yang masuk ke akunnya menjadi sepi.
Untuk membangkitkan semangat diri, sopir ojol itu melakukan aksi yang bikin warganet ikut terharu.
Dilansir dari akun Instagram @gojek24jam, sopir ojol yang tak diketahui identitasnya ini mengirimkan tanda cinta untuk keluarganya karena belakangan ini orderan yang cukup sepi.
Dilansir dari video yang diunggah oleh akun @gojek24jam, Jumat (13/8/2021), sopir ojol tersebut nampak sedang memunguti bunga-bunga yang jatuh berserakan di jalan.
Ia membentuk tulisan "I Love You" sebagai tanda cinta untuk keluarganya.
Ternyata, hal ini dilakukannya untuk membangkitkan semangat dirinya karena di hari tersebut ia baru memperoleh dua orderan saja dari aplikasi.
"Tuhan tidak pernah tidur, rezeki selalu ada selagi kita bisa bersyukur," tulis sang pengunggah sebagai keterangan dalam video tersebut.
Dapat banyak pujian
Baca Juga: Toyota Alphard Salah Habitat, Sensasi Mewah Hilang Gara-Gara Hal Ini
Aksi yang dilakukan oleh sopir ojol dalam video tersebut kemudian menuai beragam respon dari warganet. Banyak diantaranya yang ikut terharu dan memberikan semangat kepada driver ojol ini.
"Semangat trus para pejuang keluarga semoga kalian selalu dalam lindungan Allah swt amin ya rab," tulis warganet.
"Liat begini yang bikin semangat. Mereka aja tetep berjuang," tambah yang lein merasa terinspirasi.
"Tetap semangat. Semoga semakin deras rezekinya, sehat selalu. Amin ya Allah," tutur warganet.
"Keren banget bapaknya pasti orang seni ya," sebut warganet.
"Buat ketemu 150 aja harus dari pagi sampai malam , harus selalu bersyukur di masa serba sulit ini," ucap warganet.
Berita Terkait
-
Toyota Alphard Salah Habitat, Sensasi Mewah Hilang Gara-Gara Hal Ini
-
Bikin Merinding, Viral Balita Ngaku Lihat Nenek-nenek di Luar Jendela Dapurnya
-
Tabungan Anak Dibongkar Demi Beli Skincare, Pengantin Syok Lihat Isinya
-
Sering Cosplay Jadi Black Widow, Bintang TikTok Ini Mirip Banget Scarlett Johansson
-
Santri Nangis Sesegukan Tak Dijenguk Orang Tua, Hanya Lihat Teman Bersama Keluarga
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Oktober 2025: Banjir 2.000 Gems, Pemain 110-113, dan Rank Up
Pilihan
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
Terkini
-
Pramono Sediakan APAR, Kebakaran di Jakarta Bakal Lebih Sigap Ditangani
-
Buang Mayat Pegawai Alfamart usai Diperkosa, Dina Oktaviani Dibunuh karena Otak Kotor Atasannya!
-
Advokat Junaedi Saibih Hingga Eks Direktur JakTv Didakwa Rintangi 3 Kasus Korupsi Besar
-
Prediksi Cuaca Hari Ini 23 Oktober 2025: Waspada Transisi Musim dan Hujan Lebat
-
Presiden Ramaphosa Apresiasi Dukungan Indonesia untuk Afrika Selatan: Sekutu Setia!
-
Hasto Ungkap Hadiah Spesial Megawati Saat Prabowo Ulang Tahun
-
Suami Bakar Istri di Jakarta Timur, Dipicu Cemburu Lihat Pasangan Dibonceng Lelaki Lain
-
Amnesty International Indonesia Tolak Nama Soeharto dalam Daftar Penerima Gelar Pahlawan Nasional
-
Dukung Revisi UU Hak Cipta untuk Lindungi Karya Jurnalistik, AMSI Serahkan Simbol Dukungan Ini
-
Prabowo Setujui Ditjen Pesantren, PDIP Siap 'Perkuat Narasi Patriotisme'