Suara.com - Ada banyak jurusan kuliah yang bisa ditempuh oleh para siswa setelah lulus Sekolah Menengah Atas (SMA). Namun, banyaknya pilihan tersebut justru menyulitkan saat membuat keputusan.
Banyak hal yang harus di pertimbangkan. Mulai dari minat hingga peluang karier setelah lulus kuliah. Semua itu perlu dipikirkan matang-matang demi masa depan yang lebih terencana.
Tujuan utama kuliah memang untuk menambah ilmu dan wawasan. Namun, prospek kerja sesuai jurusan yang dipilih juga menjadi bahan pertimbangan.
Bagi yang masih bimbang, berikut 10 jurusan kuliah dan gambaran peluang kerja di masa depan dirangkum dari berbagai sumber.
1. Teknologi Informasi
Saat ini teknologi informasi sedang berkembang dengan pesatnya. Bahkan telah merambah ke segala aspek kehidupan.
Banyak lowongan pekerjaan yang tersedia, mulai dari IT support, IT developer, hingga software engineer.
Hampir seluruh perusahaan yang membutuhkan ahli IT untuk mengembangkan usahanya. Itulah sebabnya, gaji seorang ahli IT lulusan sarjana cukup besar. Terlebih bila mengantongi berbagai sertifikat kemampuan dalam bidang IT.
2. Jurusan Teknik Pertambangan dan Perminyakan
Baca Juga: Rincian Lengkap Biaya Hidup di Selandia Baru, Calon Mahasiswa Baru Wajib Tahu!
Peluang kerja di bidang pertambangan dan perminyakan selalu jadi incaran. Tidak dipungkiri, bekerja pada bidang ini memang sangat menjanjikan.
Setelah lulus, sarjana teknik pertambangan dan perminyakan bisa bekerja di perusahaan tambang, menjadi akademisi, dan maupun melamar di perusahaan BUMN.
3. Jurusan Ekonomi dan Bisnis
Ilmu ekonomi dan bisnis masih menjadi favorit. Apalagi bidang keuangan yang cukup krusial di setiap perusahaan.
Berbagai pilihan karier bisa ditempuh, antara lain akuntan, analis investasi, penasihat keuangan, manajer pajak, konsultan bisnis, wirausaha dan lainnya.
4. Jurusan Desain Komunikasi Visual (DKV)
Berita Terkait
-
APINDO: Isu Utama Bukan hanya UMP Tapi Penciptaan Lapangan Kerja Formal
-
Soroti Kasus Orang Tidur di Masjid Dikeroyok, Habib Jafar: Ini Kegilaan Macam Apa!
-
Rayakan Prestasi, Perguruan Tinggi Ini Apresiasi Mahasiswa Berprestasi dan Berdampak
-
Tragedi KKN UIN Walisongo: 6 Fakta Pilu Mahasiswa Terseret Arus Sungai Hingga Tewas
-
Tawa yang Berisiko! Kenapa Sarkasme Mahasiswa Mudah Disalahpahami Otoritas?
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Wamenkomdigi: Pemerintah Harus Hadir untuk Memastikan AI Jadi Teknologi yang Bertanggung Jawab
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka KPK! Kemendagri Siapkan Pengganti Sementara
-
Pramono Anung Rombak Birokrasi DKI: 1.842 Pejabat Baru, Janji Pelayanan Publik Lebih Baik
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka, PKB Proses Status Kader Abdul Wahid Secara Internal
-
Raperda KTR DKI Disahkan! Ini Titik-Titik yang Dilarang untuk Merokok dan Jual Rokok
-
BNN Gerebek Kampung Bahari, 18 Orang Ditangkap di Tengah Perlawanan Sengit Jaringan Narkoba
-
KPK Kejar Korupsi Whoosh! Prabowo Tanggung Utang, Penyelidikan Jalan Terus?
-
Ahli Hukum Nilai Hak Terdakwa Dilanggar dalam Sidang Sengketa Tambang Nikel Halmahera Timur
-
Cak Imin Instruksikan BGN Gunakan Alat dan Bahan Pangan Lokal untuk MBG
-
MRT Siapkan TOD Medan Satria, Bakal Ubah Wajah Timur Jakarta