Suara.com - Lukisan legendaris Mona Lisa yang dilukis oleh Leonardo Da Vinci berabad-abad yang lalu dilempari kue oleh seorang pria pada Minggu (29/5/2022), waktu lokal Prancis. Insiden tersebut terekam oleh ponsel ribuan pengunjung museum Louvre yang menjadi tempat menyimpan lukisan zaman Rennaisance tersebut.
Pria tersebut akhirnya diamankan oleh petugas keamanan museum usai melakukan aksinya di tengah kerumunan pengunjung lainnya.
Apa sebenarnya yang mendorong pria tersebut melakukan aksi nekat itu? Bagaimana ia bisa lolos dari pengawasan petugas keamanan? Simak jawabannya di deretan fakta lukisan Mona Lisa dilempari kue berikut.
1. Pelaku sempat menyamar sebagai seorang perempuan paruh baya
Melansir dari Reuters pada (31/5/2022), kronologinya bahwa pelaku mengelabui penjaga dengan menyamar sebagai seorang nenek. Ia mengenakan rambut palsu dan menggunakan kursi roda agar tidak tampak mencurigakan di mata para penjaga keamanan.
2. Viral di media sosial
Aksi nekat pria tersebut viral di media sosial usai direkam dan diunggah melalui akun Twitter @klevisl007. Video yang menampakkan lukisan Mona Lisa berlumuran krim tebal berwarna putih tersebut ditonton oleh 1,9 juta pasang mata.
"Kejadian ini sungguh gila bagiku. Bayangkan saja ada seorang pria berdandan seperti nenek-nenek melompat dari kursi roda, mencoba memecahkan kaca pengaman lukisan Mona Lisa, hingga melumurinya dengan kue sebelum ditangkap tim keamanan dan melemparkan bunga mawar ke mana-mana," tulis keterangan akun tersebut.
3. Pelaku berniat untuk protes tentang perubahan iklim
Baca Juga: Potret Mona Lisa Dilumuri Kue oleh Seorang Pria yang Menyamar Menjadi Nenek
Diketahui bahwa pria tersebut melancarkan aksi nekatnya sebagai bentuk protes terhadap perubahan iklim yang tengah melanda permukaan bumi.
"Ada orang-orang yang menghancurkan Bumi! ," seru pelaku dalam bahasa Prancis saat diamankan.
"Semua seniman, pikirkan tentang Bumi. Itu sebabnya saya melakukan ini. Pikirkan planet ini," tandasnya.
4. Kantor kejaksaan Paris buka suara
Kantor kejaksaan Paris akhirnya buka suara terhadap insiden ini. Mereka akan menyelidiki kasus ini lebih dalam. Kasus ini dinilai sebagai sebuah bentuk "upaya menghancurkansebuah karya kebudayaan".
5. Nasib malang lukisan Mona Lisa
Berita Terkait
-
Potret Mona Lisa Dilumuri Kue oleh Seorang Pria yang Menyamar Menjadi Nenek
-
Lukisan Mona Lisa Kembali Jadi Sasaran Vandalisme, Kali Ini Dilempari Kue
-
Perpanjang Kontrak di PSG, Kylian Mbappe Tak Menutup Impiannya Main di Real Madrid
-
Mengungkap Sosok di Balik Lukisan Mona Lisa
-
Foto Perempuan Cantik Ini Mirip Mona Lisa, Netizen: Ternyata Dia Masih Hidup!
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Aksi Curi Rel di Jatinegara Terbongkar, Tujuh Remaja Kabur Tinggalkan Barang Bukti Usai Terpegok!
-
YLBHI Nilai RUU Penanggulangan Disinformasi Ancaman Serius Demokrasi dan Kebebasan Berekspresi
-
Iran Hubungi China, Bahas Ancaman Militer AS Pasca Manuver USS Abraham Lincoln
-
Haru Pengukuhan Guru Besar Zainal Arifin Mochtar, Tangis Pecah Kenang Janji pada Sang Ayah
-
Saksi Bantah Acara Golf di Thailand Bicarakan Penyewaan Penyewaan Kapal
-
KPAI Soroti Lemahnya Pemenuhan Hak Sipil Anak, Akta Kelahiran Masih Minim di Daerah Tertinggal
-
Prabowo Gelar Rapat Tertutup, Bahas Tambang Mineral Kritis Hingga Mobnas
-
Air Mata dan Pelukan Ibu Warnai Momen Kebebasan Laras Faizati di Rutan Pondok Bambu
-
AS Dilaporkan Siapkan Serangan Kilat ke Iran, Sikap Trump Tentukan Perang Dunia?
-
Dituding Rugikan Negara Rp2,9 Triliun, Kerry Riza: Itu Adalah Pembayaran atas Tagihan Saya