Suara.com - Seorang sopir travel meregang nyawa usai tertabrak sebuah mobil di Jalan Raya Lenteng Agung, Jakarta Selatan pada Sabtu (2/7/2022) dini hari.
Video detik-detik setelah kejadian viral di media sosial setelah diunggah akun Instagram @merekamjakarta.
"Sedang turunkan dan ambil ongkos penumpang di Lenteng Agung, sopir travel ditabrak mobil berkecepatan tinggi hingga tewas," tulis @merekamjakarta seperti dikutip Suara.com pada Sabtu (2/7/2022).
Dijelaskan bahwa kejadian terjadi saat korban menurunkan penumpang beserta barang bawaan. Begitu mengantarkan barang penumpangnya dan menerima ongkos, sebuah mobil datang dalam keadaan kencang menabrak korban.
Dalam video, terlihat korban tergeletak tak bernyawa di ruas jalan, ditutupi kain seadanya. Tampak kendaraan korban dalam keadaan rusak, begitu juga mobil Daihatsu Luxio yang menabrak.
Terpisah Kanit Laka Lantas Wilayah Jakarta Selatan AKP Sigit ketika dikonfirmasi wartawan membenarkan kejadian tersebut. Korban berinisial AS berusia 34 tahun.
Sigit menjelaskan kalau kejadian berawal saat AS menurunkan penumpang, namun tiba-tiba datang mobil Daihatsu Luxio menabrak hingga korban meninggal.
"Korban menderita luka di kepala dan meninggal di lokasi," kata Sigit.
Kekinian kasus ini masih dalam proses penyelidikan Unit Laka Lantas Wilayah Jakarta Selatan.
"Masih dalam tahap lidik."
Berita Terkait
-
Pengendara Mobil Tewas Tertimpa Pohon Tumbang di Dharmawangsa Raya Saat Hujan Deras
-
PN Jaksel Tolak Gugatan Praperadilan Delpedro Marhaen
-
Pasar Barito Mulai Dibongkar untuk Proyek Taman Bendera Pusaka
-
Praperadilan Ditolak, Ibunda Aktivis Delpedro Marhaen Histeris di Pengadilan
-
Tangis Histeris Ibunda Pecah di Pengadilan Usai Praperadilan Delpedro Ditolak
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
-
Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
Terkini
-
Mengapa Jakarta Selatan Kembali Terendam? Ini Penyebab 27 RT Alami Banjir Parah
-
Korupsi Pertamina Makin Panas: Pejabat Internal Hingga Direktur Perusahaan Jepang Diinterogasi
-
Mengapa Kemensos Gelontorkan Rp4 Miliar ke Semarang? Ini Penjelasan Gus Ipul soal Banjir Besar
-
Soal Progres Mobil Nasional, Istana: Sabar Dulu, Biar Ada Kejutan
-
Kenapa Pohon Tua di Jakarta Masih Jadi Ancaman Nyawa Saat Musim Hujan?
-
Tiba di Korea Selatan, Ini Agenda Presiden Prabowo di KTT APEC 2025
-
Wakapolri Ungkap Langkah Pembenahan Polri: Aktifkan Pamapta dan Modernisasi Pelayanan SPKT
-
Pernah Jadi Korban, Pramono Anung Desak Perbaikan Mesin Tap Transjakarta Bermasalah
-
Skandal Whoosh Memanas: KPK Konfirmasi Penyelidikan Korupsi, Petinggi KCIC akan Dipanggil
-
Formappi Nilai Proses Etik Lima Anggota DPR Nonaktif Jadi Ujian Independensi MKD