Suara.com - Toleransi beragama diperlihatkan di wilayah Bali. Hal tersebut ditunjukkan melalui momen seorang ibu-ibu yang menumpang salat di salah satu rumah warga Bali.
Video yang merekam momen tersebut kemudian diunggah oleh akun Instagram @underc0ver.id pada Selasa (09/08/22).
Hingga saat ini, video unggahan akun Instagram ini telah ditayangkan sebanyak 24 ribu kali dan mendapatkan sejumlah 1,4 ribu suka.
"Salam toleransi," tulis akun pengunggah video.
Dalam video yang diunggah, tampak seorang ibu-ibu yang sedang melaksanakan ibadah salat di teras rumah milik salah satu warga Bali.
Melalui keterangan yang ada di dalam video, diketahui bahwa sebelumnya sang ibu tersebut telah meminta izin kepada penghuni rumah untuk menumpang salat.
"Maaf, boleh numpang salat di sini, Ibu?" kata ibu-ibu tersebut.
Pemilik rumah pun langsung memperbolehkan ibu-ibu tersebut untuk menumpang salat di rumahnya.
"Oh, silakan, Ibu," jawab pemilik rumah.
Baca Juga: Peningkatan Wisatawan di Kuta Dimanfaatkan Pelaku Copet, Jambret Dan Money Changer Liar
Pada video tersebut juga tampak seorang wanita berkerudung hitam duduk di serambi rumah. Ia tampaknya menunggu ibu-ibu yang sedang salat.
Tampak pula keadaan sekitar rumah yang asri karena banyak ditumbuhi pohon.
Dalam video ini juga tampak bangunan khas masyarakat Bali yang mengelilingi rumah yang digunakan sosok ibu-ibu tersebut untuk salat.
Video ini pun lantas menjadi perhatian dari netizen. Netizen mengungkapkan bahwasanya di Bali memang kental dengan sikap toleransi satu sama lain.
"Saya sering juga numpang salat di rumah customer di daerah Taro dan Tampaksiring. Itu bukan masalah. Toleransi numero uno," kata netizen.
"Emang udah dari dulu toleransi Indonesia terjaga. Baru delapan tahun ini aja jadi ada polarisasi masyarakat, akibat politisasi hasil kotak kardus digembok," ungkap netizen.
Berita Terkait
-
Cok Ace Sebut Pernyataan Senator Australia Soal Sapi di Bali Tendensius, Minta Jangan Fitnah
-
Sebut Senator Australia Bohong, Gubernur Bali: Tunjukkan di Mana Ada Kotoran Sapi
-
Modus Baru Peredaran Ganja di Bali, Dimasak Dan Dicampur Cokelat
-
Veteran Bali Berharap Kepada Generasi Muda Calon Pemimpin Bangsa
-
Senator Australia Sebut Kotoran Sapi Berceceran di Bali, Wayan Koster : Itu Bohong
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
4 Personel Brimob Diamankan Usai Insiden Penembakan di Tambang Ilegal Bombana
-
Merangkak Pulang dari Semak Belukar: Kisah Nenek Saudah Korban Perlawanan terhadap Mafia Tambang?
-
Tunjangan Hakim Karir Tembus Rp110 Juta, Hakim Ad Hoc Ancam Mogok Sidang 12-21 Januari
-
Respons Istana soal Beredar Perpres Tugas TNI Atasi Terorisme
-
Aceh Masih 'Lumpuh', Status Tanggap Darurat Bencana Diperpanjang Hingga 22 Januari
-
Rekrutmen TNI AD 2026: Jadwal, Syarat Pendidikan, Batas Usia, dan Ketentuan Fisik
-
Jaksa Incar Aset Mewah Nadiem, Izin Sita Tanah-Bangunan di Dharmawangsa Diajukan ke Hakim
-
Anggota DPRD DKI Minta Bank Jakarta Benahi Keamanan Siber Sebelum IPO 2027
-
Pulang Nongkrong Ditangkap Polisi, Orang Tua Terdakwa Demo Berharap Bisa Idul Fitri Bersama Anak
-
Niat Kencan Berujung Petaka: AP Dituntut 1 Tahun Bui, Diduga Korban Salah Tangkap Demo Agustus