Suara.com - Beberapa tahun belakangan ini, TikTok bertransformasi jadi aplikasi populer yang digandrungi di berbagai negara. Salah satu keunggulan TikTok adalah, kita akan menemukan banyak video-video menarik, termasuk lagu populer. Berikut cara download lagu viral tiktok MP3 yang dirangkum dari berbagai sumber.
TikTok adalah aplikasi berbagi video pendek yang mudah digunakan, itulah sebabnya krator TikTok datang dari berbagai kalangan. Salah satu yang paling menonjol dari TikTok adalah penggalan lagu yang dipakai saat membuat video di mana sering membuat pendengarnya tertarik untuk mengunduh.
Ada beberapa platform yang bisa kita gunakan untuk download lagu viral tiktok MP3, seperti Ssstiktok, Snaptik, musicallydown. Berikut masing-masing penjelasan langkah-langkahnya.
Ssstiktok
Cara download lagu di TikTok untuk format MP3, kita bisa menggunakan platform Ssstiktok. Caranya cukup mudah, mari kita simak di bawah ini.
- Copy URL video TikTok yang ingin didownload
- Buka laman https://ssstik.io/download-tiktok-mp3
- Paste atau tempel URL video TikTok di kolom
- Klik download
- Tunggu hingga file MP3 tersimpan dalam perangkat
Snaptik
Seperti Ssstiktok, kita bisa mengunduh lagu TikTok ke format MP3 dengan platform ini. Tak kalah mudah, berikut langkah-langkah yang bisa dicoba ketika akan download lagu viral tiktok MP3.
- Buka aplikasi TikTok
- Cari video yang akan diunduh
- Tekan ikon panah atau bisa pilih 'Share'
- Klik 'Copy Link'
- Kemudian buka situs snaptik.app
- Paste link pada kolom yang bertuliskan paste link TikTok
- Tekan tombol Download yang berwarna hijau
- Tunggu hingga tulisan No Watermark muncul, lalu klik menu 'Download Video'
Musically Down
Cara lain untuk mengunduh video TikTok ke format MP3 adalah menggunakan Musically Down. Setiap langkahnya hampir mirip dengan dua platform di atas. Yuk kita simak!
Baca Juga: Ini Link Download Ayat Kursi MP3 dengan Kualitas Terbaik, No Bajakan
- Copy URL video TikTok yang ingin Anda download
- Buka laman https://musicaldown.com/tiktok-mp3
- Paste atau tempel URL video TikTok di kolom
- Klik donwload
- Tunggu hingga file MP3 tersimpan dalam perangkat
Secara resmi, aplikasi TikTok rilis pada bulan September 2016 namun kepopulerannya meredup dengan cepat. HIngga pada tahun 2018, aplikasi ini berhasil meraih kembali kesuksesannya dan merajai App Store. Disebutkan bahwa jumlah unduhan aplikasi TikTok di App Store lebih dari 500 juta kali.
Pengguna TikTok tak hanya datang dari kalangan orang dewasa, bahkan sebagian besar penggunanya adalah anak muda hingga orangtua. Itulah yang menyebabkan TikTok berkembang jadi aplikasi paling populer di dunia.
Itulah cara download lagu viral tiktok MP3 melalui Ssstiktok, Snaptik, musicallydown. Semuanya mudah dilakukan gratis. Namun mengingat ini bisa menghapus watermark, perlu ditekankan agar para pengguna bijak dalam penggunaannya.
(Sumber: suara.com)
Kontributor : Rima Suliastini
Berita Terkait
-
Ini Link Download Ayat Kursi MP3 dengan Kualitas Terbaik, No Bajakan
-
Gampang Banget, Ini Cara Download Video TikTok Tanpa Watermark
-
Cara Daftar TikTok Affiliate, Bisa Dapat Cuan Tambahan Sambil Rebahan
-
4 Cara Download Lagu TikTok Mp3 di Iphone, Mudah dan Praktis!
-
5 Aplikasi YouTube MP3 Download Cepat dan Mudah Digunakan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Roy Suryo Kirim Pesan Menohok ke Eggi Sudjana, Pejuang atau Sudah Pecundang?
-
Saksi Ungkap Rekam Rapat Chromebook Diam-diam Karena Curiga Diarahkan ke Satu Merek
-
Banjir Jakarta Mulai Surut, BPBD Sebut Sisa Genangan di 3 RT
-
Petinggi PBNU Bantah Terima Aliran Dana Korupsi Haji Usai Diperiksa KPK
-
Bertemu Dubes Filipina, Yusril Jajaki Transfer Narapidana dan Bahas Status WNI Tanpa Dokumen
-
Dianggap Menista Salat, Habib Rizieq Minta Netflix Hapus Konten Mens Rea
-
Antisipasi Banjir, Pramono Luncurkan Operasi Modifikasi Cuaca di Jakarta
-
Mengapa KPK Tak Lagi Tampilkan Tersangka Korupsi?
-
Polda Metro Gerebek Clandestine Lab Etomidate di Greenbay Pluit, WNA Tiongkok Jadi Peracik!
-
Roy Suryo Endus Manuver 'Balik Kanan' Eggi Sudjana soal Ijazah Jokowi, Ada Apa?