Suara.com - Satu hari lagi menjelang Jumat! Tetap semangat, yuk! Bisa, yuk!
ABC Indonesia kembali dengan rangkuman berita seputar dunia dalam Dunia Hari Ini edisi Kamis, 17 November 2022.
Simak berita yang terjadi selama 24 jam terakhir, yang akan kami mulai dari Indonesia.
Tersangka gagal ginjal akut anak diumumkan hari ini
Tim gabungan Badan Reserse Kriminal Polri kemungkinan besar akan mengumumkan tersangka kasus gagal ginjal akut anak hari ini (17/11).
Polri dilaporkan telah memeriksa 41 saksi dan saksi ahli.
Kemarin juga (16/11), Brigjen Ahmad Ramadhan mengatakan akan menetapkan tersangka "melalui proses gelar perkara yang akan dilaksanakan secepatnya."
Penetapan tersangka ini terpisah dari gugatan Komunitas Konsumen Indonesia terhadap Badan Pengawas Obat dan Makanan ke PTUN Jakarta karena pembohongan publik.
"Karena tidak menguji sirup obat secara menyeluruh. Pada 19 Oktober 2022 BPOM RI mengumumkan 5 obat mengandung cemaran EG/DEG, namun pada 21 Oktober 2022 malah BPOM RI merevisi 2 obat dinyatakan tidak tercemar."
Hingga saat ini, 190 anak tercatat meninggal dunia akibat kasus gagal ginjal akut di Indonesia.
Baca Juga: 41 Saksi Kasus Gagal Ginjal Akut Diperiksa Bareskrim Polri
Kemarin katanya misil Rusia, ternyata punya Ukraina
Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy menyerukan penyelidikan lebih lanjut atas misil yang jatuh di negara tetangganya, Polandia.
"Posisi Ukraina sangat transparan, kami berusaha untuk membuka semua detail, setiap fakta," kata Zelenskyy.
"Inilah mengapa kami butuh tenaga ahli untuk bergabung dalam operasi penyelidikan internasional dan untuk mendapatkan akses ke semua data yang tersedia ... ke lokasi ledakan."
Sebelumnya, NATO dan Presiden Polandia Andrzej Duda menyimpulkan bahwa misil tersebut kemungkinan besar diluncurkan oleh pertahanan udara Ukraina, setelah sebelumnya Rusia menjadi terduga pemilik misil tersebut.
Walau demikian, Sekretaris Jenderal NATO Jens Stoltenberg tetap menyalahkan Rusia sebagai negara yang memulai perang dengan Ukraina hingga kekacauan ini terjadi.
Ada apa dengan Trudeau dan Xi?
Presiden China Xi Jinping mengkritik Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau secara langsung pada KTT G20.
Berita Terkait
-
Benarkah Pasien Penyakit Ginjal Kronis Dilarang Makan Buah? Ini Penjelasan Dokter
-
BPOM Perketat Pengawasan Obat untuk Cegah Cemaran Zat Kimia Berbahaya Seperti Kasus Gagal Ginjal Akut
-
Pelaku Pelanggaran BPOM China Dihukum Mati, di Indonesia Cuma Penjara 2 Tahun
-
Keluarga Korban Gagal Ginjal Akut: Mereka Tak Menghargai Nyawa Anak Kami
-
Genap Setahun Kasus Gagal Ginjal Akut: Orangtua Korban Akui Masih Diabaikan Pemerintah
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Dermaga Halte Buaran Diseruduk Kendaraan Pribadi, TransJakarta Koridor 11 Terpaksa Alihkan Rute
-
Cuaca Senin Pagi: Jakarta Dikepung Hujan Lebat dan Angin Kencang, Cek Daftar Wilayah Terdampak!
-
Laporan PRISM 2025 Sebut Jakarta Jadi Kota Paling Diminati Sepanjang 2025
-
4 Poin Utama Rapat Terbatas Prabowo di Hambalang: Dari Industri Tekstil hingga Chip Masa Depan
-
Kecupan Hangat Puan dan Prananda untuk Megawati: Sisi Lain Kekeluargaan di Balik Rakernas PDIP 2026
-
Logika KPK: Staf Tak Mungkin Punya Rp4 M, Direksi Wanatiara Otak Suap Pajak?
-
KPK Aminkan Teori 'Kebocoran Negara' Prabowo, Kasus Pajak Tambang Jadi Bukti Nyata
-
Sinyal Tarif Transjakarta Naik Menguat? Anggaran Subsidi Dipangkas, Gubernur Buka Suara
-
KPK: Wajib Pajak Boleh Lawan Oknum Pemeras, Catat Satu Syarat Penting Ini
-
Kena OTT KPK, Pegawai Pajak Langsung Diberhentikan Sementara Kemenkeu