Suara.com - Desember 2022 akan segera berakhir, karena akan memasuki minggu kedua di bulan ini. Tak heran jika banyak orang sudah mulai mencari ide menu bakar-bakaran untuk malam Tahun Baru 2023 yang sudah ada di depan mata.
Banyak sekali bahan makanan yang sebenarnya bisa menjadi andalan untuk menemani agenda bakar-bakaran atau barbeque di momen pergantian tahun ini. Beberapa diantaranya bisa Anda temukan di artikel singkat kali ini.
1. Jagung, Jagung, Jagung
Jagung mungkin akan jadi menu tetap setiap malam pergantian tahun atau momen bakar-bakaran, sebab jagung mudah didapat dan mudah untuk dibakar. Tinggal mengupasnya, membersihkan bagian dalam, kemudian mengolesinya dengan bumbu sesuai selera. Dalam waktu singkat jagung bakar yang hangat dan nikmati siap disantap.
Jagung manis akan lebih direkomendasikan, karena memberikan cita rasa yang jauh lebih sedap saat dibakar nanti.
2. Padukan Ikan dengan Kecap
Membakar ikan sebenarnya bukan hal yang sulit, karena tingkat kematangannya bisa langsung terlihat. Jika Anda khawatir mengenai bumbu yang akan digunakan, Anda cukup gunakan kecap saja. Bahan ini juga cocok dipadukan dengan cabai rawit, untuk menjadi cocolan yang sempurna.
Tenang, cukup banyak pilihan ikan yang harganya terjangkau tapi tetap menawarkan rasa yang enak. Jadi masukkan juga ikan ke dalam opsi menu bakar-bakaran Anda ya!
3. Cepat dengan Sosis
Salah satu bahan makanan yang mudah diolah dengan cara dibakar adalah sosis. Tanpa perlu bumbu yang rumit, sosi memberikan rasa yang nikmat dan mudah sekali dipadukan dengan berbagai jenis makanan lain saat dibakar.
Tinggal tusuk sosis yang sudah dibeli, dan bubuhkan bumbu sesuai selera, dalam waktu singkat sosis siap disantap!
4. Aneka Jenis Daging
Bisa menggunakan daging ayam atau daging sapi dan kambing, Anda bisa cukup mudah mengolah bahan ini. Daging dapat dijadikan sate untuk mempercepat proses memasak dengan membakarnya, atau langsung dibakar dengan bumbu yang diinginkan.
Jangan lupa, pastikan mencuci daging hingga bersih sebelum membakarnya ya, tambahkan juga bumbu dan saos sesuai selera agar rasanya makin nikmat.
5. Otak-Otak Tenggiri
Berita Terkait
- 
            
              Hukum Merayakan Malam Tahun Baru Masehi dalam Islam, Bolehkah?
- 
            
              Jadwal Libur Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 di Depan Mata! Ini Ucapan dan Ide Kadonya
- 
            
              10 Tips Aman Main Kembang Api saat Malam Tahun Baru 2023
- 
            
              Aturan Perjalanan Terbaru Libur Natal dan Tahun Baru Pasca PPKM Diperpanjang 9 Januari 2023
- 
            
              4 Jalur Alternatif Puncak Naik Motor Terbaru, Bebas Macet Libur Tahun Baru 2023
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
- 
            
              Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
- 
            
              Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
- 
            
              Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
- 
            
              Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
- 
            
              4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
Terkini
- 
            
              Mengapa Jakarta Selatan Kembali Terendam? Ini Penyebab 27 RT Alami Banjir Parah
- 
            
              Korupsi Pertamina Makin Panas: Pejabat Internal Hingga Direktur Perusahaan Jepang Diinterogasi
- 
            
              Mengapa Kemensos Gelontorkan Rp4 Miliar ke Semarang? Ini Penjelasan Gus Ipul soal Banjir Besar
- 
            
              Soal Progres Mobil Nasional, Istana: Sabar Dulu, Biar Ada Kejutan
- 
            
              Kenapa Pohon Tua di Jakarta Masih Jadi Ancaman Nyawa Saat Musim Hujan?
- 
            
              Tiba di Korea Selatan, Ini Agenda Presiden Prabowo di KTT APEC 2025
- 
            
              Wakapolri Ungkap Langkah Pembenahan Polri: Aktifkan Pamapta dan Modernisasi Pelayanan SPKT
- 
            
              Pernah Jadi Korban, Pramono Anung Desak Perbaikan Mesin Tap Transjakarta Bermasalah
- 
            
              Skandal Whoosh Memanas: KPK Konfirmasi Penyelidikan Korupsi, Petinggi KCIC akan Dipanggil
- 
            
              Formappi Nilai Proses Etik Lima Anggota DPR Nonaktif Jadi Ujian Independensi MKD