Suara.com - Di bulan Rajab terdapat salah satu peristiwa penting dalam sejarah Islam dan diperingati setiap tahun yaitu Isra Miraj yang terjadi pada 27 Rajab. Terdapat amalan yang dianjurkan untuk dilakukan umat muslim, salah satunya yaitu puasa sunnah. Untuk itu, ketahui niat puasa 27 Rajab Isra Miraj, hukum, hingga keutamaanya.
Seperti yang diketahui, bulan Rajab ini adalah salah satu dari 4 bulan yang dimuliakan oleh Allah SWT. Bulan Rajab merupakan bulan ketujuh dalam kalender Islam atau Hijriyah. Bulan Rajab menandakan sudah dekatnya bulan Ramadhan. Artinya, tinggal sebulan lagi umat Islam akan menyambut kedatangan bulan Rmadhan, yakni di antara oleh bulan Sya’ban sebelumnya.
Pada tanggal 27 Rajab merupakan peringatan Isra Miraj, di mana semua umat Islam mengetahui bahwa telah erjadi perjalanan yang luar biasa, yang dilakukan oleh Nabi Muhammad SAW untuk menerima perintah melaksanakan Sholat 5 waktu. Oleh karena itu penting bagi umat muslim untuk mengatahui hukum, niat puasa 27 Rajab dan keutamaanya.
Hukum Puasa 27 Rajab Isra Miraj
Mengenai hukum puasa 27 Rajab atau saat peringatan Isra Miraj 2023 sebenarnya tidak ada dalil yang menjelaskannya secara khusus. Puasa pada saat Isra Miraj lebih utama sebab kebiasaan puasa sunnahnya.
Dilansir dari laman About Islam, diketahui belum ada dalil yang menjelaskan tentang puasa 27 Rajab atau pada hari Isra Miraj.
"Sangat penting bagi umat muslim untuk membuktikan rasa syukur atas peristiwa besar yang terjadi. Apalagi jika peristiwa tersebut membawa keberkahan bagi setiap muslim. Namun bentuk pembuktian rasa syukur tidak berarti harus berpuasa."
Meskipun demikian, jika ingin berpuasa pada saat Isra Miraj tidak dilarang. Berdasarkan fatwa Lembaga Fatwa Mesir, puasa di hari Isra Miraj bersifat sunnah dengan dasar dalil dari hadis puasa sunnah secara umum.
"Barangsiapa berpuasa satu hari secara tathawwu' (suka rela), bukan fardhu, maka Allah akan menjauhkan orang tersebut dari api neraka sejauh perjalanan 70 tahun."
Niat Puasa 27 Rajab Isra Miraj
Lantaran Isra Miraj dirayakan setiap tanggal 27 Rajab, maka umat muslim boleh saja membaca niat puasa Rajab seperti biasanya. Berikut bacaan niat puasa Rajab:
• Niat puasa rajab dibaca malam hari
"Nawaitu shouma ghodin fii syahri Rojaba sunnatan lillaahi taala."
Artinya: Saya niat puasa besok di bulan Rajab Sunnah karena Allah taala.
• Niat puasa rajab dibaca pagi hari
Berita Terkait
-
Apa yang Terjadi Saat Isra Miraj? Inilah Peristiwa Bersejarah Rasulullah
-
Bacaan Doa Malam 27 Rajab Isra Miraj Lengkap, Kapan Waktu Terbaik Membacanya?
-
Doa Setelah Wudhu Singkat Sesuai Sunnah yang Diajarkan Rasulullah SAW
-
Bacaan Niat Sholat Subuh Kesiangan Lengkap Dalil dan Panduannya
-
Apa yang Dimaksud Isra Miraj Nabi Muhammad SAW?
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
60 Ton Sampah Menggunung, Pemprov DKI Janji Pasar Induk Kramat Jati Bersih dalam 5 Hari
-
Sinyal Bahaya Demokrasi, Lakso Anindito Sebut KUHP Baru Berpotensi Hidupkan Rezim Otoritarian Orba
-
KPK Sempat Terbelah dan Ragu Jadikan Yaqut Tersangka Korupsi Haji?
-
Lakso Anindito Prediksi Gelombang Praperadilan Koruptor Akibat KUHP Baru
-
Rumah Yaqut 'Dikepung' Aparat, Tamu Diperiksa Ketat Usai Jadi Tersangka Korupsi Haji
-
BNI Hadirkan agen46 hingga Pelosok Kota Bima, Perluas Inklusi Keuangan
-
Indonesia Terpilih jadi Presiden Dewan HAM PBB, Amnesty International Indonesia: Kebanggaan Semu!
-
KPK Bongkar Alasan Jerat Eks Menag Yaqut: 'Permainan' Kuota Haji Tambahan Jadi Pemicu
-
Sinyal Keras KPK, Eks Menag Yaqut Secepatnya Ditahan di Kasus Korupsi Haji
-
Tanggapi Soal Pilkada Langsung dan Tidak Langsung, Menko Yusril: Keduanya Konstitusional