Suara.com - Presiden Joko Widodo atau Jokowi memanggil sejumlah menteri dan kepala lembaga dalam rapat terbatas yang digelar di Istana Kepresidenan, Jakarta, Jumat (24/2/2023). Maksud Jokowi memanggil menteri ialah untuk mengecek ketersediaan pangan menjelang bulan Ramadan.
Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo mengatakan bahwa Jokowi mengecek ketersediaan 12 komoditi secara satu persatu.
"Mulai dari beras, jagung kedelai, bawang merah, bawang putih, cabai besar, cabai rawit, daging sapi, daging ayam telur gula untuk khususnya dalam rangka ketersediaan bulan Ramadan dan Idul Fitri yang akan datang," kata Syahrul usai rapat terbatas.
Jokowi juga meminta agar menteri terkait untuk terjun langsung memeriksa ketersediaan dari buffer stock yang ada. Kalau melihat dari neracanya, bahan pangan tersedia hingga Maret 2023.
"Ini berarti bahwa logistik-logistik untuk distribusi harus kita benahi, perbaiki dan kerja sama dengan pemda, para gubernur, para bupati akan berjalan," ucapnya.
Selain itu, Syahrul juga menyebut stok minyak goreng masih tersedia. Ia berharap ketersediaan bahan pangan dasar akan tetap aman baik pada momen bulan puasa maupun Idulfitri.
"Bapak presiden betul-betul meminta semua menteri memberikan perhatian yang serius hingga tidak ada hambatan dalam ketersediaan-ketersediaan sampai di daerah," terangnya.
Berita Terkait
-
Catat! Jokowi Janji Akan Bangun Delapan Lapang Bola di IKN dalam Satu Tahun
-
Mengintip Kondisi Pembangunan Komplek Menteri di IKN Nusantara, Targetnya Selesai Dalam 550 Hari
-
Kementerian PUPR Sebut Lima Stadion Besar di Indonesia Rusak Berat : Begini Respon Jokowi
-
Jokowi Camping di IKN, Netizen: Presidennya Sederhana, Pejabatnya Mewah
-
3 Amalan Sunah yang Dianjurkan saat Nisfu Sya'ban
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
Surat Edaran Terbit, Sebut Gus Yahya Bukan Lagi Ketua Umum PBNU Mulai 26 November 2025
-
Program Prolanis Bantu Penderita Diabetes Tetap Termotivasi Jalani Hidup Lebih Sehat
-
Tak Hadir di Audiensi, Keluarga Arya Daru Minta Gelar Perkara Khusus Lewat Kuasa Hukum
-
Gus Yahya Staquf Diberhentikan dari Ketua NU, Siapa Penggantinya?
-
Kuasa Hukum Nadiem Makarim: Kasus Kliennya Mirip Polemik Tom Lembong dan Ira Puspadewi
-
1.131 Aktivis Dikriminalisasi, ICEL dan Koalisi Sipil Desak Kapolri Terbitkan Perkap Anti-SLAPP
-
Kemajuan yang Membebani: Ketika Perempuan Jadi Korban Pertama Pembangunan
-
Kapan Bahasa Portugis Diajarkan di Sekolah? Ini Jawaban Mendikdasmen
-
Geram Legislator Senayan Soal Bandara PT IMIP Beroperasi Tanpa Libatkan Negara: Kedaulatan Terancam!
-
Wamenkes Dante: Sistem Rujukan BPJS Tak Lagi Berjenjang, Pembayaran Klaim Disesuaikan Kompetensi RS