Suara.com - Ketua Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) Atnike Nova Sigiro menyebut tim ad hoc untuk penyelidikan kasus pelanggaran HAM berat pembunuhan aktivis Munir telah lengkap. Tim ad hoc ini sempat mengalami pembaruan, lantaran adanya penggantian jajaran Komisioner Komnas HAM.
Meski sudah lengkap, ia menyebut belum ada anggota tim ad hoc yang berasal dari eksternal Komnas HAM. Proses penyelidikan yang berjalan, masih sepenuhnya dilakukan internalnya.
"(Tim ad hoc) sudah (lengkap). Belum ada (anggota eksternal)," ujar Atnike di kawasan Menteng, Jakarta Pusat pada Selasa (7/3/2023).
Meski sudah ada tim ad hoc, Atnike menyebut penyelidikan kasus Munir masih lama untuk bisa rampung.
Saat ini, pihaknya masih mempelajari hasil penyelidikan terdahulu.
"Masih lama (penyelidikan rampung). Karena kami masih mempelajari hasil penyelidikan terdahulu. Kan komisioner lalu sudah membentuk tim ad hoc tapi belum ada hasil," ucapnya.
Lantaran tim ad hoc terdahulu belum menghasilkan apapun, bisa dibilang sampai saat ini penyelidikan dilakukan dari awal.
"Ya (dari) 0 itu penyelidikan pelanggaran ham berat menurut undang-undang itu belum mulai sebenernya. udah dibentuk tim tapi belum penyelidikan. Jadi kami dari awal sebetulnya," katanya.
Baca Juga: Suciwati Sebut Anggota Tim Ad Hoc Penyelidikan Pelanggaran HAM Berat Munir Diumumkan 10 Januari
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
Terkini
-
Baharuddin Lopa: Jaksa Agung Pemberani Usut Kasus Soeharto Hingga Koruptor Kelas Kakap
-
Semalam GBK Macet Parah Jelang Konser BLACKPINK, Polisi Lakukan Rekayasa Lalu Lintas
-
David Van Reybrouck Kritik Wacana Soeharto Jadi Pahlawan: Lupa Sejarah, Bahaya Besar!
-
Kronologi Truk Tanki 2.400 liter BBM Terbakar di Cianjur, Sebabkan Ledakan Mencekam
-
5 Fakta dan Pihak-pihak yang Terlibat Perang Sudan
-
Mau Perkuat Partai yang Dipimpin Prabowo, Budi Arie Bicara Soal Kapan Masuk Gerindra
-
Dasco: Gerindra Siap Tampung Gelombang Relawan Projo!
-
PLN Electric Run 2025 Siap Start Besok, Ribuan Pelari Dukung Gerakan Transisi Energi Bersih
-
Merapat ke Prabowo, Budi Arie Bicara Kemungkinan Jokowi Tak Lagi Jadi Dewan Penasihat Projo!
-
Hujan Lebat Iringi Megawati Ziarah ke Makam Bung Karno di Blitar, Begini Momennya