Suara.com - Pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2023 rencananya akan dibuka pada bulan Juni mendatang. Sehingga tak heran, pendaftaran CPNS 2023 lulusan SMA pun mulai dicari banyak orang. Untuk melengkapi persiapan Anda dalam rekrutmen tersebut, berikut ini penjelasan mengenai syarat CPNS 2023 SMA yang terbaru.
Pendaftaran CPNS terbuka untuk masyarakat umum tak hanya dari lulusan SMA saja, lulusan SMK hingga S1 juga dipersilahkan untuk mendaftar. Adapun usia pendaftar CPNS ini yaitu minimal 18 tahun dan maksimal 25 tahun.
Berdasarkan SE Kementerian PANRB Nomor B/521/M.SM.01.00/2023 yang mengatur tentang Pengadaan Aparatur Sipil Negara Tahun 2023, adanya usulan kebutuhan ASN 2023 ini akan disesuaikan dengan ketersediaan anggaran APBN atau APBD yang berprinsipkan zero growth.
Syarat CPNS 2023 SMA
Langkah pertama yang harus perhatikan sebelum daftar CPNS yaitu memastikan bahwa peserta sudah memenuhi semua persyaratan. Secara umum, beberapa syarat daftar CPNS 2023 untuk SMA, SMK dam S1 adalah sebagai berikut.
Persyaratan Peserta CPNS 2023
• Warga Negara Indonesia (WNI)
• Minimal berusia 18 tahun dan maksimal 25 tahun ketika mendaftar sebagai Calon Aparatur Sipil Negara (CASN)
• Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan pada putusan pengadilan (yang sudah memiki kekuatan hukum tetap sebab melakukan tindakan pidana dengan penjara 2 tahun atau lebih)
Baca Juga: Cara Klaim Kruk Penyangga Pakai BPJS, Catat Syarat serta Biaya yang Dicover
• Tidak pernah diberhentikan dengan hormat atas permintaan sendiri ataupun tidak dengan hormat sebagai PNS, TNI, anggota kepolisian, dan pegawai swasta
• Tidak sedang menjabat sebagai calon PNS, PNS, prajurit TNI, maupun anggota kepolisian
• Tidak swdang menjadi anggota atau pengurus partai politik
• Mempunyai kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan jabatan
• Sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan
• Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia
Berita Terkait
-
Kapan Seleksi CPNS 2023 Dibuka? Persiapkan Syarat Pendaftarannya!
-
Cara Klaim Kruk Penyangga Pakai BPJS, Catat Syarat serta Biaya yang Dicover
-
26 Posisi Terbuka di Rekrutmen Bersama BUMN 2023 untuk Lulusan SMA dan SMK, Merapat Lur!
-
6 Daftar Lowongan Kerja Lulusan SMA/SMK di Rekrutmen Bersama BUMN
-
Ekspresi Sedih Putra Ferdy Sambo, Lulus dari SMA Taruna Nusantara Tanpa Kehadiran Orang Tua
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
DPRD DKI Restui Pramono Anung Hapus Jejak Proyek Monorel Mangkrak: Jakarta Ingin Indah
-
Terapkan KUHP Baru, Kejagung Akan Minimalisir Hukuman Penjara untuk Kejahatan Ringan
-
Bukan Sekolah Biasa! Ini Dia 6 Fakta Sekolah Rakyat Prabowo
-
Aizzudin Abdurrahman Sudah Diperiksa, KPK Punya Bukti Aliran Dana Kasus Haji ke Petinggi PBNU
-
Pelukan Jokowi-Eggi Sudjana di Solo Akhiri Drama Sengketa Ijazah: Bagaimana Nasib Roy Suryo Cs?
-
Misteri Harta Jurist Tan, Aset 'Tangan Kanan' Nadiem Bakal Dicari Kejagung Meski Buron
-
Bongkar PBB PT Wanatiara Persada, KPK Ungkap Ada Dugaan Aliran Dana Kasus Pajak ke DJP
-
Cekal Bos Djarum, Kejagung Klaim Masih Usut Dugaan Korupsi Manipulasi Pajak
-
Badai PHK Hantam 88 Ribu Pekerja Sepanjang 2025: Jawa Barat dan Jawa Tengah Paling Babak Belur
-
Diteror Usai Kritik Penanganan Bencana Sumatra, Aktivis Greenpeace dan Kreator Konten Lapor Polisi