Suara.com - Bulan Dzulhijjah adalah salah satu dari empat bulan yang dimuliakan dalam Islam. Agar mendapat keutamaannya, berikut ini amalan 10 hari pertama bulan Dzulhijjah. Yuk simak?
Selain bulan Dzulhijjah, ada tiga bulan lainnya yang juga dimuliakan dalam Islam, itu adalah bulan Dzulqa'idah, bulan Dzulhijjah, bulan Muharrram, dan bulan Rajab.
Syekh Abdul Hamid bin Muhammad Ali bin Abdul Qadir Al-Makki menyampaikan hadits Rasulullah shallallâhu ‘alaihi wasallam:
“Tiada hari yang lebih utama di sisi Allah, begitupun tidak ada amalan pada hari itu yang lebih disenangi oleh Allah, daripada hari-hari ini, yaitu 10 hari awal Dzulhijah, maka perbanyaklah membaca tahlil, takbir dan mengingat Allah. Karena hari-hari tersebut merupakan hari-hari tahlil, takbir dan dzikir kepada Allah. Sungguh berpuasa satu hari dari hari-hari itu menyamai pahala puasa selama satu tahun. Amal yang dilakukan di dalamnya dilipatgandakan sampai 700 kali.”
Amalan 10 Hari Pertama Bulan Dzulhijjah
Ada beberapa amalan yang bisa Anda kerjakan di bulan Dzulhijjah agar mendapat keberkahan Allah SWT, antara lain:
1. Haji
Ibadah haji dilakukan di bulan Dzulhijjah sehingga ini adalah salah satu amalan di 10 hari pertama bulan Dzulhijjah.
"...Dan (di antara) kewajiban manusia terhadap Allah adalah melaksanakan ibadah haji ke Baitullah..." (QS Ali Imran: 97).
Baca Juga: Doa Setelah Sholat Dhuha Sesuai Sunnah Rasulullah Tulisan Latin dan Artinya
Seperti yang kita ketahui, haji adalah salah satu dari Rukun Islam ke-5 di mana ibadah ini wajib hukumnya bagi orang yang mampu sementara itu, melalui Abu Hurairah RA, Rasulullah SAW bersabda:
"Ibadah umrah ke ibadah umrah berikutnya adalah penggugur (dosa) di antara keduanya, dan haji yang mabrur tiada balasan (bagi pelakunya) melainkan surga."
2. Qurban
Allah SWT mensyariatkan kurban dalam surat Al Kautsar ayat 1-3, yaitu:
"Sungguh, Kami telah memberimu (Muhammad) nikmat yang banyak. Maka laksanakanlah sholat karena Tuhanmu, dan berkurbanlah (sebagai ibadah dan mendekatkan diri kepada Allah). Sungguh, orang-orang yang membencimu dialah yang terputus (dari rahmat Allah)."
Berita Terkait
-
Doa Setelah Sholat Dhuha Sesuai Sunnah Rasulullah Tulisan Latin dan Artinya
-
Doa Minum Air Zam Zam Latin dan Artinya untuk Mendapatkan Manfaatnya
-
Doa Mandi Wajib Laki-laki Sebelum Sholat Jumat yang Benar dan Sah
-
Paket Data Internet Untuk Haji 2023 dari Berbagai Operator Seluler
-
Urutan Dzikir dan Doa Setelah Sholat Lima Waktu, Tingkatkan Ibadah Sehari-hari
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 5 Rekomendasi Cushion Lokal dengan Coverage Terbaik Untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp50 Ribuan
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
Mau Perkuat Partai yang Dipimpin Prabowo, Budi Arie Bicara Soal Kapan Masuk Gerindra
-
Dasco: Gerindra Siap Tampung Gelombang Relawan Projo!
-
PLN Electric Run 2025 Siap Start Besok, Ribuan Pelari Dukung Gerakan Transisi Energi Bersih
-
Merapat ke Prabowo, Budi Arie Bicara Kemungkinan Jokowi Tak Lagi Jadi Dewan Penasihat Projo!
-
Hujan Lebat Iringi Megawati Ziarah ke Makam Bung Karno di Blitar, Begini Momennya
-
Usai Budi Arie Kasih Sinyal Gabung Gerindra, Projo Siap Lepas Wajah Jokowi dari Logo!
-
Beri Sinyal Kuat Gabung ke Gerindra, Budi Arie: Saya Satu-satunya yang Diminta Presiden
-
Cuma Hadir di Kongres Projo Lewat Video, Budi Arie Ungkap Kondisi Jokowi: Sudah Pulih, tapi...
-
Dari Blitar, Megawati Inisiasi Gagasan 'KAA Plus', Bangun Blok Baru Negara Global Selatan
-
Berenang Jelang Magrib, Remaja 16 Tahun Sudah 4 Hari Hilang usai Loncat dari Jembatan Kali Mampang