Suara.com - Banyak lagu wajib bagi Indonesia, salah satunya adalah Garuda Pancasila yang diciptakan oleh Sudharnoto. Lagu Garuda Pancasila layak dinyayikan saat momen Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2023 ini. Nah, apakah kalian sudah hafal lirik lagu Garuda Pancasila?
Menyanyikan lagu Garuda Pancasila merupakan salah satu cara untuk memperkuat semangat nasionalisme. Lagu ini tidak hanya memiliki makna yang mendalam dalam liriknya, tetapi juga dapat memberikan inspirasi bagi pendengarnya. Jadi, apa sebenarnya makna yang terkandung dalam lirik lagu Garuda Pancasila? Simak penjelasan berikut.
Lagu ini juga dikenal sebagai Mars Pancasila, yang mengandung pesan tentang janji dan kesetiaan terhadap ideologi negara. Seperti yang kita ketahui, Pancasila adalah panduan hidup bagi masyarakat Indonesia yang harus dihormati.
Oleh karena itu, penting bagi generasi penerus bangsa untuk menghafal dan menghayati lirik lagu Garuda Pancasila sejak usia dini. Tidak mengherankan jika lagu ini sering dinyanyikan sebagai bagian dari perayaan Hari Lahir Pancasila setiap tanggal 1 Juni.
Berikut adalah lirik lengkap lagu Garuda Pancasila karya Sudharnoto, beserta kunci gitarnya.
A5 G#5 A5 E5
Garuda Pancasila akulah pendukungmu
B5 A#5 B5 A5 E5 A5
Patriot proklamasi sedia berkorban untukmu
D5 A5
Pancasila dasar negara
D5 A5
Rakyat adil makmur sentosa
Baca Juga: Peringati Hari Lahir Pancasila, Petugas SPBU Ini Kenakan Pakaian Pejuang
B5 E5
Pribadi bangsaku
A5 E5 D5 A5 E5 G#5 A5
Ayo maju maju ayo maju maju ayo maju maju
A G# A F#m-G-G#-F#m-G-G#
Garuda Pancasila akulah pendukungmu
Bm A# Bm A E A
Patriot proklamasi sedia berkorban untukmu
D5 D-C#5-B5-A5
Pancasila dasar negara
D5 D-C#5-B5-A5
Rakyat adil makmur sentosa
B5 E5
Pribadi bangsaku
Tag
Berita Terkait
-
Peringati Hari Lahir Pancasila, Petugas SPBU Ini Kenakan Pakaian Pejuang
-
Apa Perbedaan dari Hari Lahir Pancasila dan Hari Kesaktian Pancasila? Berikut Penjelasan Singkatnya
-
Kenapa Hari Pancasila Jatuh Pada 1 Juni, Berikut Alasannya
-
CEK FAKTA: Hari Lahir Pancasila, Hakim Wahyu Ungkap Motif Asli Pembunuhan Brigadir J
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
60 Ton Sampah Menggunung, Pemprov DKI Janji Pasar Induk Kramat Jati Bersih dalam 5 Hari
-
Sinyal Bahaya Demokrasi, Lakso Anindito Sebut KUHP Baru Berpotensi Hidupkan Rezim Otoritarian Orba
-
KPK Sempat Terbelah dan Ragu Jadikan Yaqut Tersangka Korupsi Haji?
-
Lakso Anindito Prediksi Gelombang Praperadilan Koruptor Akibat KUHP Baru
-
Rumah Yaqut 'Dikepung' Aparat, Tamu Diperiksa Ketat Usai Jadi Tersangka Korupsi Haji
-
BNI Hadirkan agen46 hingga Pelosok Kota Bima, Perluas Inklusi Keuangan
-
Indonesia Terpilih jadi Presiden Dewan HAM PBB, Amnesty International Indonesia: Kebanggaan Semu!
-
KPK Bongkar Alasan Jerat Eks Menag Yaqut: 'Permainan' Kuota Haji Tambahan Jadi Pemicu
-
Sinyal Keras KPK, Eks Menag Yaqut Secepatnya Ditahan di Kasus Korupsi Haji
-
Tanggapi Soal Pilkada Langsung dan Tidak Langsung, Menko Yusril: Keduanya Konstitusional