Suara.com - Musisi dan mantan vokalis Drive, Erdian Aji Prihartanto alias Anji dituduh berselingkuh dengan istri Rapper Sexy Goath.
Hal ini karena sebuah akun Instagram bernama @sexygoath, tiba-tiba membeberkan bukti dugaan perselingkuhan yang dilakukan Anji.
Sebuah akun Instagram bernama @sexygoath, tiba-tiba membeberkan bukti dugaan perselingkuhan yang dilakukan Anji.
Pemilik akun tersebut menduga Anji telah berselingkuh dengan istrinya yang bernama Julita Angela.
Belakangan ini Anji juga diketahui digugat cerai istrinya Wina Natalia.
Lalu seperti apa profil Anji yang dikenal publik?
Anji Manji merupakan seorang penyanyi papan atas Indonesia yang lahir di Jakarta, 5 Oktober 1979.
Ia adalah anak kedua dari tiga bersaudara. Anji telah berkecimpung di dunia musik sejak ia kuliah di Universitas Indonesia. Ia pernah menjadi bassist di band Yuck Fou.
Sebelum menjadi penyanyi kenamaan seperti sekarang ini, Anji sempat mengikuti ajang pencarian bakat Indonesian Idol pada 2004 namun gagal.
Baca Juga: Profil Eca Aura, Seleb Digosipkan Pacar El Rumi yang Disorot karena Beda Agama
Kendati demikian ia tetap berkarier di bidang musik dengan menjadi vokalis band drive.
Selain bermusik, Anji juga punya ketertarikan besar dalam dunia sastra dan bahkan pernah menjadi guru mata pelajaran Bahasa Mandarin.
Namun, karena sulit membagi waktu untuk mengejar karir bermusiknya, profesi mengajar terpaksa ia tinggalkan.
Pada Mei 2011, Anji resmi mengundurkan diri dari grup musik Drive. Setelah itu, Anji pun memutuskan untuk memulai solo karier.
Saking suksesnya sebagai vokalis Drive dulu, ia sempat merasa kesulitan melepas nama 'Anji Drive'.
Kehidupan Pribadi :
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Penumpang Tewas, Polisi Buru Sopir Ojol yang Kabur usai Tabrakan di Depan DPR, Ini Identitasnya!
 - 
            
              BMKG Prakirakan Hujan Lebat di Sumatera dan Kalimantan, Jawa Waspada Bencana
 - 
            
              Episode Final Shopee Jagoan UMKM Naik Kelas, Ajang Pembuktian Kehebatan UMKM Lokal
 - 
            
              Bareskrim Polri Bongkar Tambang Pasir Ilegal di Taman Nasional Gunung Merapi Bernilai Rp 48 Miliar
 - 
            
              Sidang MKD: Ahli Hukum Warning Pelaku Hoaks, Video Uya Kuya Jadi Bukti
 - 
            
              Bukan soal Whoosh, Ini Isi Percakapan Dua Jam Prabowo dan Ignasius Jonan di Istana
 - 
            
              KontraS Pertanyakan Integritas Moral Soeharto: Apa Dasarnya Ia Layak Jadi Pahlawan Nasional?
 - 
            
              Viral Pria Gelantungan di Kabel Jalan Gatot Subroto, Ternyata Kehabisan Ongkos Pulang Kampung
 - 
            
              Dorong Kedaulatan Digital, Ekosistem Danantara Perkuat Infrastruktur Pembayaran Nasional
 - 
            
              AJI Gelar Aksi Solidaritas, Desak Pengadilan Tolak Gugatan Mentan Terhadap Tempo