Suara.com - Pemerintah telah membuka pendaftaran calon pegawai negeri sipil atau CPNS tahun 2024. Lowongan kerja ini terbuka bagi lulusan SMA, diploma hingga sarjana.
Jumlah formasi yang disediakan sangat banyak mencapai ribuan yang tersebar di sejumlah lembaga, kementerian maupun pemerintah daerah.
Pada sejumlah formasi di kementerian, ada persyaratan khusus yang harus dipenuhi pelamar yakni sertifikat TOEFL atau Test of English as a Foreign Language.
Namun ada juga instansi yang tidak mencantumkan sertifikat TOEFL sebagai syarat pendaftaran CPNS 2024. Instansi mana sajakah itu?
Berikut nama-nama instansi atau lembaga, kementerian yang tidak mencatumkan TOEFL sebagai syarat pendaftaran CPNS 2024:
1. Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu)
2. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
3. Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
4. Kementerian Perdagangan
Baca Juga: Megawati Pusing Pilkada 2024 Ada Calon Independen: Syaratnya Susah, Dulu Gak Laku
5. Kementerian Kelautan dan Perikanan
6. Kementerian Pertanian
7. Kementerian Perhubungan
8. Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
9. Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban
10. Lembaga Ketahanan Nasional
Berita Terkait
-
Megawati Pusing Pilkada 2024 Ada Calon Independen: Syaratnya Susah, Dulu Gak Laku
-
Megawati Serahkan Surat Rekomendasi, Meki-Deinas Siap Bertarung di Pilgub Papua Tengah
-
Pendaftaran Sudah Dibuka, Apa Formasi CPNS 2024 yang Sepi Peminat?
-
Momen Megawati Umumkan 169 Calon Kepala Daerah Jagoan PDIP untuk Pilkada 2024
-
Surat Keterangan Sehat Jiwa Bikin di Mana? Ini Cara Buat Dokumen Syarat Pendaftaran CPNS 2024
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
Tak Ingin Insiden SMA 72 Terulang, Gubernur Pramono Tegaskan Setop Praktik Bullying di Sekolah
-
DPR Dukung BGN Tutup Dapur SPPG Penyebab Keracunan MBG: Keselamatan Anak-anak Prioritas Utama
-
BMKG Peringatkan Potensi Cuaca Ekstrem Selama Seminggu, Jakarta Hujan Lebat dan Angin Kencang
-
Setelah Gelar Pahlawan, Kisah Soeharto, Gus Dur, hingga Marsinah akan Dibukukan Pemerintah
-
Dari Kelapa Gading ke Senayan: Ledakan SMA 72 Jakarta Picu Perdebatan Pemblokiran Game Kekerasan
-
Terungkap! Terduga Pelaku Bom SMA 72 Jakarta Bertindak Sendiri, Polisi Dalami Latar Belakang
-
Skandal Terlupakan? Sepatu Kets asal Banten Terpapar Radioaktif Jauh Sebelum Kasus Udang Mencuat
-
GeoDipa Dorong Budaya Transformasi Berkelanjutan: Perubahan Harus Dimulai dari Mindset
-
Usai Soeharto dan Gus Dur, Giliran BJ Habibie Diusulkan Dapat Gelar Pahlawan Nasional
-
PN Jaksel Tolak Praperadilan PT Sanitarindo, KPK Lanjutkan Proses Sidang Korupsi JTTS